BACAKORAN.CO - Toner dengan kandungan yang dapat menenangkan kulit yang kemerahan atau Redness dan berjerawat haruslah toner yang tepat.
Seperti yang kita tahu toner merupakan bagian dari basic Skin Care yang tidak boleh kamu skip sama sekali.
Untuk skin type yang seperti ini Kamu tidak boleh sembarangan dalam menemukan toner yang tepat.
Kamu harus selektif dalam memilih toner untuk meredakan Redness dan jerawat pada wajah kamu yang sedang kamu alami.
BACA JUGA:8 Toner Best Seller dan Viral di 2024! Wajib Coba Satu dan Intip Formulasinya Disini Sist...
Kemerahan pada wajah juga memiliki beberapa faktor yaitu yang pasti jerawat atau kamu terpapar sinar matahari langsung.
Toner yang diperuntukkan untuk jenis kulit berjerawat atau kemerahan bisa kamu temui di e-commerce atau supermarket terdekat.
Berikut ini 5 toner dengan formulasi yang tepat untuk kamu gunakan pada wajah yang kemerahan dan berjerawat!
1. Anua Toner Heartleaf
Anua Soothing Toner--shopee
Anua Heartleaf 77% Soothing Toner adalah toner pelembab yang diformulasikan dengan 77% ekstrak Houttuynia Cordata (Heartleaf) yang membantu menenangkan kulit sensitif dan melindungi kulit dari iritasi.
- Cocok untuk semua jenis kulit, termasuk kulit sensitif dan berjerawat.