9 Cara Bikin Ponsel Infinix Kamu Jadi ala iPhone dalam Sekejap! Begini Caranya...

Senin 10 Jun 2024 - 20:30 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

BACA JUGA:15 Fitur Menarik HP Infinix Note 40 yang Wajib Kamu Cobain, Nomor 9 Keren Parah!

 3. Pilih Tema

Di bagian ini, kamu akan diminta untuk memilih tema yang ingin digunakan.

Ada opsi iOS Style dan Android Style.

Pilih iOS Style untuk membuat tampilan HP Infinix kamu lebih mirip dengan iPhone.

4. Aktifkan Mode Layar Penuh

Aktifkan opsi Full Screen untuk menyembunyikan tombol navigasi bawaan HP Infinix kamu.

Ini akan membuat tampilan HP kamu lebih mirip dengan iPhone.

BACA JUGA:6 Keunggulan HP Infinix Zero 40 5G yang Tidak Ada di Smartphone Lain, Auto Ghoib Nih!

BACA JUGA:Wajib Tau Sebelum Beli! Suka Duka Pakai HP Infinix Hot 40i, Menurut Kamu Worth It Dibeli Ngga?

5. Setel Sebagai Default

Pilih opsi Set as Default untuk mengatur iPhone Launcher sebagai peluncur default di perangkat kamu.

Ini akan memastikan bahwa tampilan iPhone tetap konsisten setiap kali kamu menggunakan perangkat.

6. Atur Pengaturan Navigasi

Untuk membuat tampilan HP Infinix kamu lebih mirip dengan iPhone.

Kamu perlu menghilangkan tombol navigasi bawaan.

Kategori :