4. Uji Warna: Pastikan memilih warna yang sesuai dengan tone kulitmu.
BACA JUGA:Ngga Perlu Takut Matahari Lagi! inilah 5 Merek bedak Tabur SPF, Bikin Makeup Flawless & Anti Kilap
Coba aplikasikan sedikit di rahang atau leher untuk melihat kecocokan warnanya.
Cara Menggunakan Two Way Cake
1. Siapkan Wajah: Pastikan wajah bersih dan sudah menggunakan pelembap.
Kamu juga bisa pakai primer biar hasilnya lebih tahan lama.
BACA JUGA:Glowing Saat Berkeringat? Bisa Banget dengan 5 Bedak Padat untuk Kulit Berminyak dan Pori Besar!
2. Aplikasikan: Gunakan spons atau brush untuk mengaplikasikan two way cake.
Mulailah dari bagian tengah wajah dan baurkan ke arah luar.
3. Touch Up: Bawa produk ini untuk touch up sepanjang hari. Gunakan sedikit saja untuk menghindari hasil yang terlalu tebal.
Two way cake lokal memang nggak kalah kualitasnya dengan produk luar.
Dengan memilih produk yang tepat, kamu bisa mendapatkan hasil makeup yang flawless dan tahan lama.