Desa Sukolilo Pati yang Viral Ternyata Menyimpan Tempat Wisata Menarik untuk Dikunjungi Lho, Apa Aja Sih?

Minggu 16 Jun 2024 - 21:54 WIB
Reporter : Ayu
Editor : Ayu

Goa Wareh dipercaya sebagai tempat pertapaan Semar, tokoh Punokawan. 

Air yang menetes dari mulut Goa Wareh dipercaya memiliki khasiat tinggi dan digunakan sebagai sumber air utama bagi masyarakat setempat.

BACA JUGA:Masya Allah! 6 Wisata Air Terjun di Indonesia yang Sangat Memukau dan Menakjubkan, Surga Dunia Banget Cuy...

BACA JUGA:Yakin Ga Mau Healing? Nih Ada 5 Destinasi Wisata Menarik dan Keren di Jogja, Awas Jangan Lupa Pulang!

Goa Wareh memiliki berbagai spot foto menarik dan Instagenic, seperti rumah pohon, replika binatang, dan taman bunga.

Goa Wareh termasuk salah satu objek wisata keluarga yang ramah anak, dengan berbagai wahana permainan yang menyenangkan.

2. Air Terjun Tadah Hujan


Air Terjun Tadah Hujan--Tribunnewswiki.com

Air Terjun Tadah Hujan terletak di Desa Sukolilo, Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah.

BACA JUGA:Obat Stres? Ya Healinglah Masa Dirumah Aja, Rugi Dong! 5 Wisata Wonogiri Wajib Dikunjungi Sih...

BACA JUGA:Merapat Gaes! 5 Wisata Gunung Terbaik di Indonesia Wajib Dikunjungi, Asli Seru Banget Cocok untuk Adrenalin...

Air Terjun Tadah Hujan ini memiliki ketinggian 30 meter.

Tempat wisata ini terletak di sekitar tebing di kanan dan kirinya.

Sehingga menciptakan suasana tenang, segar, dan romantis.

Di lokasi ini juga terdapat kolam renang yang jernih, sehingga sangat memalukan jika dilewatkan.

BACA JUGA:Healing Yuk! 3 Wisata di Jepang Terbaik ini Wajib Kamu Kunjungi Gaes, Asli Seru Banget Lho...

Kategori :