6 Manfaat Buah Mahkota Dewa yang Jarang di Ketahui, Bunda Harus Tau Nih!

Sabtu 29 Jun 2024 - 11:04 WIB
Reporter : Chairil
Editor : Chairil

Antioksidan ini juga berperan penting dalam meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

BACA JUGA:Moms Tau Gak? Ternyata Tanaman Kemangi Memiliki Banyak Manfaat Lho Bagi Kesehatan, Apa AJa Tuh?

3. Mengurangi Kolesterol

Konsumsi mahkota dewa secara teratur dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dalam darah.

Saponin yang terkandung dalam buah ini berfungsi untuk mengikat kolesterol dan mengeluarkannya dari tubuh melalui proses ekskresi.

Dengan demikian, risiko terkena penyakit jantung dan stroke dapat dikurangi.

BACA JUGA:Bunda Tau Gak? Kenikir Tanaman yang Mudah Tumbuh di Depan Rumah, Ternyata Memiliki Segudang Manfaat Lho!

4. Mengatasi Penyakit Kulit

Ekstrak buah mahkota dewa sering digunakan dalam pengobatan penyakit kulit seperti eksim, psoriasis, dan dermatitis.

Senyawa aktif dalam buah ini memiliki sifat anti-inflamasi dan anti-bakteri yang membantu meredakan peradangan dan infeksi pada kulit.

Penggunaan topikal ekstrak mahkota dewa dapat mempercepat proses penyembuhan luka dan mengurangi gejala penyakit kulit.

BACA JUGA:Bunda Wajib Tau Nih, 7 Manfaat Jeruk Purut Bagi Kesehatan, Salah Satunya Bisa Mengurangi Stres, Yuk Cobain!

5. Meredakan Nyeri dan Radang

Buah mahkota dewa juga dikenal efektif dalam meredakan nyeri dan radang.

Kategori :