Gak Perlu Panggil Tukang! Pahami Penyebab Keramik Retak dan Trik Jitu Memperbaikinya, Manfaatkan Tusuk Gigi

Senin 01 Jul 2024 - 06:02 WIB
Reporter : Ramadhan Evrin
Editor : Ramadhan Evrin

BACAKORAN.CO – Sebagian orang menganggap memperbaiki lantai keramik yang retak atau pecah adalah pekerjaan yang mudah.

Lantaran alasan itu pulalah, banyak orang yang akhirnya mencoba perbaiki sendiri lantai keramik retak.

Namun berakhir gagal dan harus memanggil tukang profesional.

Meski keramik lantai atau dinding dapat bertahan lama, mereka tetap rentan terhadap kerusakan karena goresan.

BACA JUGA:Tips Ampuh Hilangkan Lumut dari Paving Block, Mudah dan Praktis Pakai Bahan di Dapur!

BACA JUGA:Bunga Anggrek Terus Mekar! Panduan Lengkap Menanam Ulang dan Merawatnya

Seperti kejatuhan benda berat, atau perubahan suhu yang drastis.

Berikut diulas penyebab keramik retak dan cara untuk mengatasinya agar rumah tetap terlihat bagus dan rapi dilansir bacakoran.co dari beragam sumber:

Penyebab Keramik Retak

1. Sambungan Pemasangan Keramik

BACA JUGA:Dapur Sempit? Simak 9 Tips Menatanya Agar Rapi dan Nyaman, Mudah Dipraktekkan!

BACA JUGA:Tak Perlu Cat Ulang, Simak Cara Simpel dan Murah Atasi Tembok Lembap dan Mengelupas

Keramik dan lantai di bawahnya bisa menyusut dan mengembang seiring perubahan suhu.

Jika tidak ada sambungan yang memadai, keramik bisa tertekan dan akhirnya retak.

2. Kurang Perendaman Sebelum Memasang

Kategori :