5. Mengatasi Sariawan
Sariawan yang bikin tidak nyaman bisa diatasi dengan daun tapak dara.
Caranya cukup mudah, kamu bisa mengunyah daun ini atau membuatnya menjadi jus untuk diminum.
BACA JUGA:Inilah 7 Manfaat Daun Mengkudu Buat Kesehatan, Salah Satunya Bisa Mengontrol Tekanan Darah
Kandungan anti-inflamasi pada daun tapak dara membantu meredakan peradangan dan mempercepat penyembuhan sariawan.
6. Meringankan Gejala Asma
Penderita asma juga bisa merasakan manfaat dari daun tapak dara.
Daun ini dapat membantu melegakan saluran pernapasan dan mengurangi gejala asma.
BACA JUGA:Gak Perlu Obat, 5 Daun Ini Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi, Apa Saja?
BACA JUGA:Gak Cuma Turunkan Tekanan Darah, Ini 5 Manfaat Daun Pegagan Buat Kesehatan yang Wajib Kamu Ketahui
Konsumsi teh daun tapak dara secara rutin dapat membantu meredakan serangan asma dan membuat pernapasan lebih nyaman.
7. Mengatasi Insomnia
Buat kamu yang sering mengalami kesulitan tidur atau insomnia, daun tapak dara bisa menjadi solusinya.
Daun ini memiliki efek menenangkan yang dapat membantu tubuh dan pikiran lebih rileks.
BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Liar untuk Pengobatan Tradisional, No 3 Sering Kamu Jumpai Lho..