5. Nanti akan ada pilihan "Describe the image you want to generate".
6. Kemudian kamu tinggal tulis dengan gaya apa foto kamu akan di buat misal foto formal pakai jas dan lain sebagainya.
Aku yakin kamu bisa kok ikuti cara di atas ya karena ini merupakan cara yang simple dalam mempunyai foto berjas dengan AI.
5. IMG2Go
Dengan tools edit foto yang lengkap, kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut:
1. Siapkan foto background jas dan foto tegap kamu sendiri.
2. Buka browser dan akses website IMG2Go.
3. Upload foto tegap kamu pada halaman Editor Foto.
4. Tambahkan foto background jas yang telah disiapkan dan sesuaikan dengan wajah kamu.
5. Sesuaikan background foto sesuai keinginan.
6. Simpan hasil edit foto sesuai keinginan dengan format dan kualitas yang diinginkan.
Dengan 6 langkah diatas, kamu dapat mengedit foto pakai jas dengan mudah dan praktis tanpa perlu menggunakan aplikasi tambahan.