BACAKORAN.CO - Daun sirih, si hijau yang sering dianggap remeh, ternyata menyimpan segudang manfaat untuk kesehatan.
Mulai dari mengatasi bau badan hingga mengobati keputihan, daun sirih bisa jadi solusi alami yang efektif.
Namun, agar manfaatnya maksimal, penting untuk tahu cara mengolah daun sirih dengan benar.
Yuk, simak tiga cara mudah dan ampuh mengolah daun sirih untuk berbagai masalah kesehatan!
BACA JUGA:7 Manfaat Daun Sirih yang Wajib Kamu Ketahui, Dari Kulit Glowing hingga Nafas Segar!
BACA JUGA:Kenali 7 Manfaat Daun Sambung Nyawa, Dari Menurunkan Gula Darah hingga Kulit Sehat
Cara Mengolah Daun Sirih
1. Atasi Keputihan dengan Daun Sirih
Keputihan bisa jadi masalah yang cukup mengganggu.
Untungnya, daun sirih bisa membantu mengatasi masalah ini karena kandungannya yang mampu melawan jamur dan bakteri penyebab keputihan.
BACA JUGA:Terungkap! Ini 9 Manfaat Daun Pepaya Jepang untuk Kesehatan, Apa Saja?
BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Daun Bunga Telang untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui
Berikut cara mengolahnya:
- Siapkan 10 lembar daun sirih.
Pilih daun yang segar dan bersih.