Cara mengatasi sengatan tawon secara alami, kemudian oleskan atau terapkan kompres dingin ke lokasi luka untuk mengurangi pembengkakan dan rasa sakit.
Seseorang yang baru saja tersengat tawon, akan merasakan nyeri dan sakit luar biasa pada 1 jam pertama setelah sengatan terjadi.
3. Menjaga Luka Tetap Bersih
Cara mengatasi sengatan tawon secara alami, pastikan untuk selalu menjaga agar luka tetap bersih dan kering.
Tujuan dari menjaga luka tetap bersih adalah mencegah infeksi menjadi semakin parah.
Infeksi dari sengatan lebah yang parah akan berisiko menyebabkan masalah pada fungsi organ tubuh hingga kematian.
4. Menutup Luka
Cara mengatasi sengatan tawon secara alami, selain menjaga luka tetap bersih, jika luka cukup parah dan besar, bisa tutup dengan perban.
Menutup luka dengan perban bisa dilakukan jika benar-benar diinginkan.
5. Cuka
Cara mengatasi sengatan tawon secara alami, gunakan cuka yang tersedia di rumah.
Keasaman cuka dapat membantu menetralkan alkalinitas sengatan tawon.
Kebalikan dari sengatan lebah, yang lebih asam, Gunakan cuka sebagai cara mengatasi sengatan tawon secara alami dengan, rendam bola kapas dengan sari apel atau cuka putih.