Baterai & Pengisian Daya
Dalam hal baterai, Realme 10 Pro+ memiliki kapasitas yang lebih besar dan daya tahan yang lebih lama dalam penggunaan harian.
Keduanya dilengkapi charger cepat, tapi Realme sedikit lebih unggul dalam daya tahan baterai.
BACA JUGA:7 Alasan Kenapa Redmi Pad Pro Juaranya Tablet, Brand Lain Auto Kalah Jauh!
BACA JUGA:Auto Kece! 7 HP Realme Terbaru 2024 yang Bikin Kamu Makin Gaul dan Kekinian, Mana Pilihanmu?
Secara keseluruhan, Vivo V27 memberikan performa dan fitur yang lebih memuaskan dibanding Realme 10 Pro+.
Dengan chipset yang lebih kuat, kapasitas penyimpanan lebih besar, dan kemampuan kamera serta video yang superior.
Vivo V27 menjadi pilihan yang lebih menarik di harga 6 juta.
Jika kamu mencari HP dengan value-for-money yang lebih tinggi, Vivo V27 jelas jadi rekomendasi yang pas.
BACA JUGA:Gaspol! Kode Morse Hamster Kombat 27 Juli 2024 Baru Saja Rilis, Raih Hadiah Hingga 1 Jutaan Koin...
Jadi, abis gajian nanti, pilihan ada di tangan kamu!
Mau yang lebih premium dan powerful, atau yang lebih budget-friendly tapi tetap kece?
Semoga perbandingan ini membantu kamu dalam memilih smartphone idaman!