Pemula Harus Tau! Inilah 6 Barang yang Wajib Dibawa Saat Hiking, Ternyata ini Alasannya....

Sabtu 10 Aug 2024 - 09:00 WIB
Reporter : Kurnia
Editor : Yanti D.P

BACA JUGA:Owner Jangan Salah! Gini Cara Membedakan Anjing Alaskan Malamute dan Siberian Husky, Berikut Tipsnya...

BACA JUGA:Owner Harus Tau Nih Sebelum Adopsi, Cara Merawat Anjing Husky Agar Tidak Rugi Puluhan Juta!

4. Sleeping Bad


Sleeping Bad untuk Istirahat Hiking --Naturehike

Sleeping bad merupakan perlengkapan tidur dan istirahat yang digunakan di kegiatan alam terbuka seperti hiking.

Sleeping bad memiliki fungsi untuk mencegah para hiking yang kedinginan serta agar tidak terkena hypothermia.

Untuk pemula hiking sangat diwajibkan untuk membawa sleeping bad dengan bahan yang tebal agar tetap nyaman ketika berada di tenda.

BACA JUGA:Ide Bisnis, Cara Memulai Usaha Budidaya Kura-Kura Darat, Auto Cuan Gede Puluhan Juta, Tertarik Mencoba?

BACA JUGA:Info Ternak, 6 Tips Mengatasi Kutilang Malas Berbunyi, Kicau Mania Wajib Cobain! Jamin Langsung Gacor...

5. Tracking Pole


Tracking Pole untuk Hiking--Blog - Eiger

Tracking pole salah satu alat yang wajib dibawa oleh para pemula hiking. Jangan sampai tidak dibawa ya.

Tracking pole banyak sekali fungsi untuk para pemula hiking, salah satunya untuk meringankan beban tubuh, menyeimbangkan tubuh dan untuk memilih pijakan yang benar.

Tracking pole wajib dibawa karna sangat berguna agar terhindar dari bahaya saat hiking.

BACA JUGA:Para Moms Merapat! 6 Amalan Penting ala Ustaz Adi Hidayat untuk Ibu Hamil, Nomor 4 Wajib Banget Dicoba

BACA JUGA:6 Fakta Menarik Seputar Kucing British Shorthair, Ternyata Memiliki Golongan Darah Langka, Yuk Simak!

Kategori :