BACAKORAN.CO - Daun ekor naga mungkin sering kamu lihat menghiasi pagar atau dinding rumah dengan bentuknya yang panjang dan unik, mirip dengan ekor naga di cerita dongeng.
Dari situlah tanaman ini mendapat julukan ekor naga.
Tapi, tahukah kamu? Ternyata daun ekor naga nggak cuma keren sebagai tanaman hias.
Tapi juga punya segudang manfaat buat kesehatan tubuh!
BACA JUGA:9 Manfaat Daun Sirih Cina, Ternyata Mujarab Banget Lawan Asam Urat, Nih Cara Gampang Konsumsinya..
BACA JUGA:Kenali 7 Manfaat Daun Ginseng Jawa, Herbal Andalan yang Wajib Dicoba
Mulai dari membantu mencegah kanker, menurunkan berat badan, hingga mengatasi masalah hipertensi dan rematik.
Penasaran? Yuk, kita bahas lebih lanjut manfaat daun ekor naga di sini!
Di berbagai daerah Indonesia, daun ekor naga punya sebutan yang berbeda-beda.
Di Bali, dikenal dengan nama samblung sementara di Jawa Barat sering disebut lolo munding.
BACA JUGA:6 Manfaat Daun Balakacida untuk Kesehatan, Bisa Mengontrol Gula Darah hingga Mencegah Tifus
BACA JUGA:Mau Sehat Secara Alami? Temukan 7 Manfaat Daun Sungkai yang Belum Diketahui, Yuk Cari Tau...
Karena bentuknya yang menarik dan panjang, tanaman ini sering dijadikan penghias tembok.
Namun, nggak cuma soal tampilannya yang menarik, daun ekor naga juga menyimpan banyak manfaat kesehatan yang wajib kamu ketahui.
Yuk, kita ulas satu per satu manfaatnya!