BACAKORAN.CO - Menjadi seorang pengendara baik pengendara Motor dan Juga Mobil di Jalan Raya harus mempunyai Peraturan dan Juga sikap yang disiplin.
Memang benar semua pengendara Ingin perjalanan yang nyaman, cepat dan Juga mudah.
Namun, keselamatan dalam berkendara tetaplah menjadi prioritas yang utama.
Apalagi jika hal yang tidak diinginkan seperti kecelakaan dapat membuat berbagai kerugian baik dirimu sendiri maupun orang lain.
Berikut beberapa Tips berkendara yang aman di Jalan Raya, agar perjalanan aman, nyaman untukmu dan juga pengendara lain:
1. Periksa Kendaraan
Penting untuk memeriksa mesin kendaraandan juga perlengkapan yang harus anda bawa, seperti Check Keadaan mesin,periksa tekanan angin ban sesuai anjuran.
2. Atur Posisi Mengemudi
BACA JUGA:2 Wanita Muda di Kota Lubuklinggau Terlibat Begal Motor, Begini Aksinya
Pengendara Motor dan juga Mobil juga harus tahu bagaimana cara mengatur posisi mengemudi yang baik.
Kalau bisa atur terlebih dahulu posisi duduk yang nyaman dan tidak membuatmu menjadi cepat pegal, Kram dan juga selainnya.
3. Gunakan sabuk pengaman
Bagi pengendara mobil jangan lupa untuk menggunakan Sabuk pengaman, Sabuk pengaman berfungsi Sabuk pengaman berfungsi untuk melindungi pengemudi dan penumpang.