Kemenag Rilis 20 Ribu Formasi CPNS 2024 & 80 Ribu PPPK: Ini Cara Daftar, Syarat hingga Persiapan...

Kamis 22 Aug 2024 - 16:04 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

- PPPK: 69,842 formasi

BACA JUGA:Pantau Terus! Ini Formasi Lengkap CPNS 2024 untuk Lulusan SMA/SMK, Intip Syarat dan Link Pendaftaran Disini...

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah! Ini Formasi Lengkap CPNS 2024 untuk Lulusan SMA/SMK Beserta Jadwal dan Link Pendaftaran

Total Alokasi:

- CPNS: 20,772 formasi

- PPPK:89,781 formasi

H Muhammad Ali Ramdhani menegaskan bahwa rincian kebutuhan ini telah disesuaikan dengan kebutuhan organisasi dan ketentuan yang berlaku. Rincian lebih lanjut mengenai jumlah, jenis jabatan, kualifikasi pendidikan, dan penempatan kebutuhan ASN untuk pelamar umum dapat dilihat pada dokumen terlampir.

“Rincian kebutuhan ini merupakan langkah awal dalam proses pengadaan ASN untuk tahun anggaran 2024. Kami bertanggung jawab penuh terhadap rincian kebutuhan yang telah kami usulkan di SIASN,” ujar H Muhammad Ali Ramdhani dalam pernyataannya.

Dengan pengumuman ini, diharapkan para calon pelamar dapat mempersiapkan diri dengan baik untuk mengikuti seleksi CPNS dan CASN yang akan datang.

BACA JUGA:Massa Bakar Mobil Pencuri Sawit, 3 Pelakunya Babak Belur

BACA JUGA:Panen Support, MK Apresiasi Mahasiswa, Guru Besar, Aktivis dan Berbagai Kalangan yang Turun ke Jalan...

Kemenag RI telah menyusun rincian formasi ini dengan cermat untuk memastikan bahwa setiap posisi yang tersedia sesuai dengan kebutuhan organisasi dan ketentuan yang berlaku.

Cara Cek Formasi CPNS Kemenag 2024

Mau tahu cara cek formasi CPNS Kemenag 2024? Gampang banget! Ikuti langkah-langkah berikut:

1. Kunjungi Laman SSCASN

Buka situs resmi SSCASN di https://sscasn.bkn.go.id.

Kategori :