Gila! Infinix XPad Tablet Murah Rasa Sultan, Spesifikasi Gahar Cuma 1 Jutaan, Yakin Nggak Tergoda?

Jumat 30 Aug 2024 - 15:39 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

Sehingga memberikan pengalaman visual yang lebih mulus, terutama saat scrolling atau bermain game.

Dari segi audio, Infinix XPad dibekali dengan empat speaker yang menghasilkan suara lantang dan cukup menggelegar.

BACA JUGA:Gila! Infinix Zero 40 5G Bawa GoPro, Kameranya Bikin Content Creator Auto Kalap..

BACA JUGA:Wajib Pantau! 4 HP Samsung Terbaru Siap Rilis, Spek Gahar, Harga Murah, Kuy Mana yang Bikin Kamu Klepek-klepek

Meskipun bass-nya mungkin tidak sebulat tablet premium, untuk kelas harganya, kualitas audio ini sudah sangat memadai, terutama untuk menonton video atau bermain game.

Desain dan Build Quality

Infinix XPad mengusung desain modern dengan finishing two-tone di bagian belakang, yang memberikan tampilan premium.

Dengan berat hanya sekitar 496 gram, tablet ini terasa ringan dan nyaman digunakan dalam waktu lama.

Namun, material metal yang digunakan meskipun terlihat kokoh, sebaiknya tetap diwaspadai agar tidak mudah penyok jika terjatuh.

BACA JUGA:Chicken Dinner! 5 HP Gaming Super Gahar yang Bisa Main PUBG Mobile di 120 FPS, Ada Brand Favoritmu?

BACA JUGA:9 HP Keren di Bawah 5 Juta dengan Kamera Ultrawide, Bikin Lo Makin Hits d Akhir Agustus 2024, Ada Apa Aja Nih?

Dalam paket penjualannya, Infinix XPad sudah dilengkapi dengan screen protector yang langsung terpasang, charger 18 watt, kabel USB-A to C, serta dokumen pendukung lainnya.

Ini memberikan kesan bahwa Infinix sangat memikirkan kenyamanan pengguna dari awal.

Performa dan Kapasitas Penyimpanan

Tablet ini hadir dalam beberapa varian RAM dan penyimpanan, mulai dari RAM 4 GB dengan penyimpanan internal 128 GB hingga RAM 8 GB dengan penyimpanan 256 GB.

Jika memerlukan ruang tambahan, pengguna bisa memanfaatkan slot microSD yang tersedia.

Kategori :