Kekurangan asam folat dapat menyebabkan cacat tabung saraf pada bayi.
Oleh karena itu, asupan vitamin B9 dari susu kedelai bisa membantu mengurangi risiko tersebut.
BACA JUGA:Bumil Yuk Simak, Ini Risiko Gula yang Berlebih Bagi Ibu dan Bayi, Jadi Pemicu Diabetes?
Selain itu, vitamin B dalam susu kedelai juga mendukung metabolisme tubuh, membantu ibu hamil merasa lebih bertenaga dan tidak mudah lelah.
6. Baik untuk Sistem Pencernaan
Banyak ibu hamil yang mengalami masalah pencernaan, seperti sembelit atau perut kembung. Nah, susu kedelai bisa jadi solusi yang ampuh! Susu kedelai mengandung serat yang baik untuk menjaga kesehatan pencernaan.
Dengan mengonsumsi susu kedelai secara teratur, sistem pencernaan bisa bekerja lebih lancar dan mengurangi risiko sembelit yang sering dialami ibu hamil.
BACA JUGA:5 Obat Herbal untuk Menurunkan Kadar Asam Urat Paling Manjur, Tanpa Efek Samping
BACA JUGA:3 Rekomendasi Racikan Obat Herbal untuk Menurunkan Asam Lambung, Salah Satunya Jahe dan Madu
Serat dalam susu kedelai juga membantu menjaga kadar gula darah agar tetap stabil, sehingga bisa membantu mencegah diabetes gestasional.
Susu kedelai adalah salah satu minuman sehat yang memiliki banyak manfaat bagi ibu hamil.
Dari meningkatkan asupan protein hingga menjaga kesehatan jantung dan tulang, susu kedelai adalah pilihan yang tepat untuk menunjang kesehatan selama kehamilan.
Jangan ragu untuk memasukkan susu kedelai dalam menu harianmu, ya!
BACA JUGA:5 Manfaat Kentang Bagi Kesehatan, Salah Satunya Dapat Membantu Meningkatkan Imun Tubuh, Cek Infonya!
BACA JUGA:Mitos atau Fakta? Mandi di Malam Hari Berbahaya untuk Kesehatan? Berikut Ini Penjelasannya…