Sedangkan 14T Pro menggunakan frame metal dan back cover yang lebih nyaman digenggam.
BACA JUGA:Duel Maut Flagship! Xiaomi 14 VS Vivo X100 Pilih yang Mana? Yuk Cari Tahu di Sini..
BACA JUGA:Wajib Punya! Xiaomi Mix Flip HP Lipat Imut tapi Gahar, Bikin Samsung Kalah Jauh?
Keduanya memiliki material kaca yang memberikan kesan premium dan membantu dalam pengaturan panas.
Terdapat empat varian warna yang diluncurkan secara global.
Namun di Indonesia, Xiaomi 14T dan 14T Pro akan tersedia dalam warna Titan Grey dan Titan Black.
Layar
Kedua model ini dilengkapi dengan layar AMOLED berukuran 6,67 inci dengan resolusi 2712 x 1220 piksel, yang mendukung refresh rate hingga 144 Hz.
BACA JUGA:HP Terlaris 2024! Xiaomi 12T 5G Performa Kencang Harga Miring, Ini Harga Baru di Bulan Juli...
Fitur always-on display juga hadir, dan ini sangat berguna bagi pengguna yang aktif.
Selain itu, layar ini dilindungi oleh Corning Gorilla Glass 5, menjadikannya lebih tahan terhadap goresan.
Kamera
Salah satu daya tarik utama dari Xiaomi 14T series adalah sistem kamera.
Xiaomi 14T Pro dilengkapi dengan kamera utama 50 MP dengan sensor custom hasil kolaborasi Xiaomi dan Omnivision.
BACA JUGA:Siap Meluncur! 18 HP Xiaomi Terima Update Hyper OS 2.0 dan Android 15, Ada Punya Kamu?