Duel Sengit! Xiaomi 14T vs Vivo V40, Siapa yang Pantas Jadi Raja Flagship?

Senin 07 Oct 2024 - 17:15 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

Keduanya menggunakan material kaca di bagian belakang, yang dilengkapi tekstur glitter.

BACA JUGA:Paten! Xiaomi 14 Siap Meluncur di Indonesia 26 Maret 2024, Bawa Lensa Kamera Leica, Dompet Aman?

BACA JUGA:Xiaomi 14 Ultra, Gunakan Chipset Snapdragon 8 Gen 3, Akan Rilis di Bulan Februari, Yuk Simak Spesifikasinya

Ini memberikan kesan premium dan, yang penting, mengurangi jejak sidik jari.

Dari segi kenyamanan genggaman, Vivo terasa lebih nyaman berkat lekukannya, sementara Xiaomi sedikit lebih kaku namun grip-nya lebih mantap.

Kalau soal estetika, pilihan kembali ke selera masing-masing.

Tapi secara keseluruhan, Vivo V40 mendapat poin lebih untuk desain yang lebih nyaman dan elegan.

BACA JUGA:Xiaomi 14 Pro vs Samsung Galaxy S24 Ultra,Duel Flagship dengan Snapdragon 8 Gen 3, Mana Terbaik?

BACA JUGA:Sejarah Mencekam Kampus Untar yang Jadi Tempat Mahasiswi Loncat dari Lantai 4, Ternyata Punya 3 Misteri Ini!

Layar

Ini soal preferensi lebih suka layar flat atau melengkung?

Xiaomi 14T mengusung layar flat, yang lebih nyaman digunakan untuk gaming.

Sementara layar melengkung Vivo V40 membuat tampilan HP terlihat lebih mewah.

Secara ukuran, kedua HP ini hampir sama dengan perbedaan 0,11 inch saja.

BACA JUGA:Terobosan Baru! Xiaomi 14T Pro HP Flagship Performa Gahar Paling Worth It di Tahun 2024

BACA JUGA:Sadis! Vivo V40 5G Bantai iPhone 16 dengan Snapdragon 7 Gen 3, Kamera ZEISS & Fast Charging 80W, Kepoin Kuy

Keduanya menggunakan panel AMOLED dengan resolusi 1.5K dan refresh rate yang mumpuni.

Kategori :