Mengapa Boikot Rinso?
Aksi boikot terhadap produk-produk yang berafiliasi dengan Israel dilakukan oleh masyarakat untuk mendukung Palestina.
Produk-produk seperti Rinso sering kali dihindari karena keterkaitannya dengan perusahaan yang terlibat dalam kegiatan yang tidak sesuai dengan nilai kemanusiaan.
Dengan beralih ke produk-produk yang lebih etis, kamu bisa mendukung gerakan ini tanpa harus mengorbankan kualitas detergen yang kamu gunakan sehari-hari.
Sekarang kamu bisa mencuci pakaian dengan tenang, tanpa khawatir terlibat dalam produk yang berafiliasi dengan Israel.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Keju Lezat Bebas Afiliasi Israel, Cheesy Lovers Wajib Coba, Kraft? Siap-Siap Boikot!
BACA JUGA:7 Saus Halal yang Super Enak, Berkualitas dan Murah, Kuy Saatnya Boikot ABC & Jawara!
Pilih salah satu dari 9 detergen bubuk di atas sebagai alternatif yang ramah di kantong dan lingkungan.
Yuk, bersama dukung gerakan boikot sambil tetap menjaga kebersihan pakaian dan rumah.