Cepat dan Mudah! Cara Bikin Wajah Glowing dalam Semalaman Cukup dengan Susu dan Tepung Beras

Jumat 18 Oct 2024 - 15:27 WIB
Reporter : Melly
Editor : Melly

BACOKORAN.CO - Pengen punya wajah glowing dan cerah tanpa perlu perawatan mahal?

Tenang aja! Kamu bisa dapetin kulit cerah alami cuma dengan dua bahan yang gampang banget ditemukan di rumah: susu dan tepung beras.

Selain mudah didapat, kedua bahan ini sudah terbukti efektif untuk mencerahkan kulit, lho!

Yuk, simak cara cepat memutihkan wajah dan bikin glowing semalaman hanya dengan dua langkah simpel berikut ini!

BACA JUGA:Manfaat Susu untuk Lansia, Bisa Kuatkan Tulang dan Cegah Osteoporosis!

BACA JUGA:5 Manfaat Susu Kunyit untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Mengurangi Risiko Kanker & Menjaga Kadar Gula Darah

Tepung beras dan susu adalah kombinasi ampuh yang bisa bikin kulit kamu lebih cerah dan glowing.

Tepung beras mengandung vitamin B dan antioksidan yang bagus untuk mencerahkan kulit, mengurangi noda hitam, dan menghaluskan wajah.

Sedangkan susu, khususnya susu murni, mengandung asam laktat yang bekerja sebagai exfoliator alami, membantu mengangkat sel-sel kulit mati dan bikin kulit terlihat glowing.

Langkah 1

BACA JUGA:Wajah Glowing Tanpa Ribet? Inilah 3 Manfaat Susu Beruang Bikin Kulit Halus dalam Hitungan Hari!

BACA JUGA:Begini Cara Pakai Masker Susu Dancow dan Baby Oil untuk Usia 50 Tahunan, Bikin Kulit Awet Muda & Glowing

Untuk membuat masker ini, kamu cuma butuh dua bahan:

- 2 sendok makan tepung beras

- 2 sendok makan susu murni

Caranya gampang banget! Cukup campurkan tepung beras dan susu hingga membentuk pasta kental.

Kategori :