Bingung Belajar Apa untuk PPPK Teknis 2024? Ini Kisi-Kisi Soal yang Wajib Dipelajari!

Senin 21 Oct 2024 - 17:20 WIB
Reporter : Kurnia
Editor : Kurnia

BACAKORAN.CO - Tahun 2024 menjadi momentum penting bagi para pencari kerja yang bertekad untuk menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di bidang teknis.

Setiap tahunnya, seleksi PPPK menjadi ajang yang sangat dinanti dan untuk lolos dalam tes ini membutuhkan persiapan yang matang agar menjadi kunci keberhasilan.

Kesiapan menghadapi tes PPPK Teknis 2024 tidak bisa dianggap enteng, setiap calon peserta perlu mengetahui dengan jelas materi yang akan diujikan.

Mungkin bagi sebagian besar pelamar bingung harus mempersiapkan materi apa untuk menghadapi seleksi PPPK Teknis 2024.

BACA JUGA:Mohon Maaf! Menpan RB Ungkap Penyebab Ribuan Honorer Tersingkir dari Seleksi PPPK 2024

BACA JUGA:Buruan! Pendaftaran PPPK 2024 Hampir Tutup, Siap Ujian? Yuk Download PDF Soal Ujiannya

Salah satu kunci sukses menghadapi seleksi PPPK Teknis ini adalah memahami kisi-kisi soal yang sudah ditetapkan.

Dengan mempelajari kisi-kisi soal yang tepat dan mengasah keterampilan teknis secara mendalam, kamu dapat meningkatkan peluang untuk lolos seleksi PPPK Teknis 2024.

Kali ini tim bacakoran.co bakal spill kisi-kisi soal seleksi PPPK Teknis 2024 yang bisa kamu pelajari.

Bedasarkan yang dikutip bacakoran.co pada kumparan.com, berikut beberapa kisi-kisi seleksi PPPK Teknis 2024 yang wajib dipelajari:

BACA JUGA:PPPK 2024 Tahap Pertama Akan Segera Ditutup, BKN Ingatkan Pelamar Wajib Pakai Materai ini

BACA JUGA:PPPK Guru Catat! Cara Mengisi Riwayat Pekerjaan yang Baik dan Benar Yuk Simak Selengkapnya

1. Kisi-kisi Seleksi Kompetensi Manajerial PPPK

Materi kompetensi manajerial dirancang untuk memahami perilaku, kemampuan, dan mengevaluasi komitmen setiap individu dalam konteks organisasi. Kemampuan tersebut diukur melalui indikator di bawah ini.

- Pengambilan keputusan

Kategori :