Super Gampang! 6 Edit Foto Pakai Baju Profesional dengan Website AI dan Aplikasi Editing, Ternyata Ini Lho

Kamis 24 Oct 2024 - 15:30 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P

4. Di Adobe Firefly kamu bisa generate apa aja termasuk menggunakan baju atau jas agar terlihat profesional.

BACA JUGA:Sat Set Langsung Jadi! 3 Cara Edit Foto Pakai Jas Secara Online Tanpa Foto Studio, ini Tutorialnya...

BACA JUGA:Mager ke Studio atau Cari Fotografer? Edit Foto Formal yang Keren Bisa Pakai Website AI Ini Ternyata...

5. Nanti akan ada pilihan "Describe the image you want to generate".

6. Kemudian kamu tinggal tulis dengan gaya apa foto kamu akan di buat misal foto formal pakai jas dan lain sebagainya.

Aku yakin kamu bisa kok ikuti cara di atas ya karena ini merupakan cara yang simple dalam mempunyai foto berjas dengan AI.

3. LightX

Cara Edit Foto dengan Kecerdasan Buatan (AI) di Aplikasi LightX

Di aplikasi LightX kamu bisa mengedit foto dengan mudah menggunakan kecerdasan buatan (AI).


Tampilan Web LightX-Gambar lightxeditor.com-

Berikut adalah langkah-langkah untuk mengedit foto dengan efisien

BACA JUGA:Otaku Wajib Tau! 4 Aplikasi Edit Foto AI Mengubah Foto Jadi Seperti Anime Tanpa Perlu Bayar!

BACA JUGA:Amazing! Cara Edit Foto Berbicara Pakai Teknologi AI VASA-1, Visualisasi Realistis Bisa Menyanyi Lho

- Instal Aplikasi LightX

Unduh dan instal aplikasi LightX di ponselmu melalui toko aplikasi (misalnya, Google Play Store atau App Store).

- Buka Aplikasi dan Pilih Foto

Kategori :