Selain membaca Surah Al-Mulk, Ustadzah Halimah juga mengingatkan pentingnya melakukan ketaatan dalam rumah.
BACA JUGA:3 Amalan Dahsyat Ustadzah Halimah Alaydrus di Waktu Subuh, Dijamin Rezeki Mengalir Deras!
Setiap tindakan baik yang kita lakukan di rumah, seperti beribadah, bersedekah, atau mengajak keluarga untuk berdoa, dapat menambah keberkahan dalam kehidupan kita.
Dalam suasana yang tenang menjelang tidur, kita bisa merenungkan segala nikmat yang telah diberikan Allah, serta berdoa untuk diri sendiri dan orang-orang terkasih.
Mengamalkan ketaatan di rumah tidak hanya memperkuat iman, tetapi juga menciptakan suasana yang harmonis.
Ustadzah Halimah mendorong kita untuk menjadikan rumah sebagai tempat yang penuh dengan kebaikan.
BACA JUGA:Rahasia Menghadapi Ujian Hidup dengan Tenang ala Ustadzah Halimah Alaydrus: Ikuti Doa Nabi Musa
BACA JUGA:Waduh! Benarkah Panikan Tanda Orang Tak Beriman? ini Kata Ustadzah Halimah Alaydrus
Sehingga setiap malam kamu bisa tidur dengan hati yang damai.
Merenung dan Berdoa
Sebelum tidur, Ustadzah Halimah juga mengajarkan untuk merenung sejenak.
Luangkan waktu untuk berdoa dan meminta ampun atas segala kesalahan yang telah kita lakukan selama sehari.
Dengan memohon ampun, kamu menghapus beban pikiran dan hati, sehingga tidur kamu lebih nyenyak.
BACA JUGA:3 Kriteria Arisan Halal atau Haram Menurut Ustadzah Halimah Alaydrus, Muslimah Wajib Tau Nih
Berdoa sebelum tidur adalah kesempatan untuk bersyukur atas nikmat yang diberikan, serta untuk memohon perlindungan dari segala keburukan yang mungkin terjadi di malam hari.