Stop! Sebelum Memutuskan Breedig Hamster, Simak Tips Mudah Perawatan Hamter Hamil Hingga Melahirkan

Sabtu 02 Nov 2024 - 21:15 WIB
Reporter : Desta
Editor : Desta

- Setelah Melewati 2-4 Minggu Pertama

Setelah perawatan di atas kamu dapat lebih longgar untuk merawatnya.

BACA JUGA:Stop Beri Pakan Kaleng! Ternyata ini 5 Makanan Alami Untuk Masa Pertumbuhan dan Mengatasi Bulu Kucing Rontok

Namun, ada beberapa hal yang harus dilakukan dan diwaspadai walaupun baby hamster sudah lumayan besar.

Berikut ini hal-hal yang perlu dilakukan:

a. Membersihkan kandang

Setelah bayi hamster sudah dapat membuka matanya dan makan sendiri.

BACA JUGA:Biaya Pakan Kucing Membengkak? 5 Rekomendasi Makanan Murah yang Bisa Bikin Kamu Tersenyum Lebar....

Induknya akan kurang protektif sehingga Kamu bisa mulai membersihkan kandangnya seperti biasa.

b. Memegang bayi hamster

Menyentuh bayi hamster sudah diperbolehkan setelah tahap awal perawatan.

Sehingga kamu dapat bermain dan bersenang-senang dengan bayi hamster.

BACA JUGA:Apa Sih Manfaat Merawat Kucing Bagi Manusia? Ternyata ini 5 Keuntungan Memeliharanya di Rumah

c. Memisahkan bayi hamster dari induknya

Setelah hamster mencapai usia 4 minggu lebih kamu harus memisahkan indukan dengan anaknya.

Agar baby hamster dapat mandiri dan menghindari di makan indukannya.

Kategori :