5 Rekomendasi Drama Thailand Kerajaan Terbaik, dengan Kisah Cinta Romantis dan Sejarah Menarik, Wajib Nonton!

Selasa 05 Nov 2024 - 15:50 WIB
Reporter : Ayu
Editor : Ayu

Untuk melindunginya, dia dikirim ke Thailand, di mana Letnan Komandan Dawin (Nadech Kugimiya) bertindak sebagai pengawalnya. 

Drama ini menggabungkan elemen aksi, romansa, dan intrik politik.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Drama China Komedi Terbaik, Dijamin Bikin Ngakak Seharian!

BACA JUGA:13 Rekomendasi Drama China Tentang Perjodohan yang Menyentuh Hati, Dijamin Baper Brutal!

Saat Alice berusaha mengungkap konspirasi di balik ancaman terhadap hidupnya, termasuk konflik dengan ibu tirinya, Putri Mona. 

2. A Tale of Ylang Ylang


A Tale of Ylang Ylang--MyDramaList

A Tale of Ylang Ylang adalah drama Thailand yang mengisahkan tentang Sroisabunnga, seorang wanita dari keluarga aristokrat. 

Setelah ayahnya dituduh sebagai pemberontak dan meninggal, Sroi berusaha mengembalikan reputasi keluarganya di kalangan masyarakat kelas atas. 

BACA JUGA:16 Rekomendasi Drama China Durasi Pendek dari Berbagai Genre, Dijamin Seru Banget, Cocok untuk Maraton!

BACA JUGA:7 Drama China Tentang CEO yang Seru dan Bikin Baper: 'Sunshine Of My Life' Hingga 'Boss & Me'

Ambisinya membuatnya menjadi sosok yang sombong, tidak mau menyerah pada tantangan yang dihadapinya. 

Drama ini menampilkan konflik keluarga, cinta, dan perjalanan Sroi dalam merebut kembali tempatnya di masyarakat. 

Dengan elemen romansa dan komedi, drama ini menarik perhatian penonton dengan visual yang mewah dan cerita yang mendalam. 

3. Princess Hours 


Princess Hours --Viu

Kategori :