14 PTS dan PTN Terbaik di Jakarta Versi EduRank, Jurusan Akreditasi A Kedokteran, Teknik dan Komputer!

Jumat 08 Nov 2024 - 11:45 WIB
Reporter : Yudha IP
Editor : Yudha IP

Ide untuk mendirikan perguruan tinggi ini pertama kali dicetuskan oleh sekelompok sosiawan di lingkungan Perhimpunan Sosial Candra Naya, yang pada waktu itu masih bernama Sin Ming Hui.

Universitas Tarumanagara (UNTAR) memiliki beberapa peringkat yang diakui secara internasional.

Peringkat 117 di Asia Tenggara dalam pemeringkatan QS Asia University Rankings 2024.

BACA JUGA:53 Daftar Kuota Daya Tampung SNBP Universitas Negeri Medan Jenjang Sarjana, Urutan No 24 Paling Banyak!

Peringkat 63 di Indonesia dan peringkat 3684 di dunia menurut EduRank 2024.

12. Universitas Trisakti


Universitas Trisakti-Gambar Trisakti-

Universitas Trisakti didirikan oleh pemerintah Republik Indonesia pada tahun 1965 dan merupakan salah satu universitas swasta tertua di Indonesia.

Universitas ini memiliki sejarah panjang, terutama terkait Tragedi 12 Mei 1998 yang mengakibatkan gugurnya empat mahasiswa Trisakti.

BACA JUGA:Top 3 Universitas Terbaik di Padang dengan Peringkat Nasional untuk SNBP 2025, Pilih Kampus Impianmu Sekarang!

Alamat kampus: Jalan Kyai Tapa No. 1, Grogol, Jakarta Barat.

Universitas Trisakti memiliki peringkat A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).

Dalam peringkat nasional, Universitas Trisakti berada di posisi ke-27 dari seluruh universitas di Indonesia.

13. Universitas Bina Nusantara (BINUS)


Universitas Bina Nusantara (BINUS)-Gambar Binus-

BINUS dikenal dengan visinya sebagai "A world-class university." Universitas ini memiliki akreditasi A dari BAN-PT dan telah terakreditasi internasional.

BINUS memiliki tiga kampus di Jakarta Barat: Kampus Syahdan dan Kampus Kijang di Kemanggisan, serta Kampus Anggrek di Kebon Jeruk.

BACA JUGA:3 Universitas Terbaik di Medan untuk Pilihan SNBP 2025, Anak Kelas 12 SMA Wajib Banget Tau Kampus Kece Ini!

Kategori :