Program Petani Milenial Menawarkan Rp10 Juta per Bulan, Bagaimana Skemanya?

Minggu 10 Nov 2024 - 09:30 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

BACA JUGA:AS Minta Qatar Berhenti Melindungi Militan Hamas di Doha, Alasannya Bikin Geram!

BACA JUGA:Pertemuan Prabowo dengan Perdana Mentri Li Qiang di Beijing, Bahas Masalah Bisnis dan Cara Atasi Kemiskinan

Tantangan Minat Generasi Muda terhadap Pertanian

Penelitian yang dilakukan oleh akademisi dari Universitas Negeri Surabaya menunjukkan bahwa minat generasi muda terhadap sektor pertanian cenderung rendah. 

Perkembangan teknologi dinilai sebagai salah satu faktor yang membuat generasi milenial lebih tertarik pada sektor lain seperti perkantoran dan bisnis.

Penelitian tersebut merekomendasikan strategi komunikasi yang efektif untuk meningkatkan ketertarikan pemuda terhadap pertanian.

BACA JUGA:Lengkap! Biodata Nyoman Ayu Carmenita, Trainee SM Entertainment Asal Bali yang Bakal Debut 2025

BACA JUGA:Pihak Polres Jakarta Barat Gerebek Markas Judol di Cengkareng, 6 dari 8 Pelaku Positif Sabu!

Beberapa langkah yang disarankan meliputi:

1. Menggunakan media sosial sebagai sarana informasi untuk menjangkau generasi muda.

2. Menyiapkan sektor pertanian untuk beradaptasi dengan perkembangan teknologi.

3. Memanfaatkan keberhasilan petani muda sebagai inspirasi melalui platform media sosial.

4. Menghilangkan stigma negatif terkait pertanian melalui komunikasi yang tepat dan public speaking yang menarik.

5. Mendorong edukasi dan peningkatan keterampilan bagi generasi muda melalui konvergensi media sosial.

BACA JUGA:Febby Rastanty dan Drajad Djumantara Besok Menikah, Intip Bocoran Gaji Polisi Pangkat Iptu dan 3 Tunjangannya

BACA JUGA:Bongkar Mafia Skincare! BPOM Tegaskan Akan Tindak Produk Overclaim, Siap Cabut Izin dan Publikasikan Merek

Kategori :