5 Rekomendasi Laptop Sultan Harga Rakyat Terbaik 2024, Gaming Lancar, Kerja Santai, Visual Makin Kinclong!

Minggu 24 Nov 2024 - 03:53 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

BACAKORAN.CO - Di penghujung 2024, pasar laptop semakin ramai dengan pilihan menarik di rentang harga 7-10 juta.

Kami mencoba langsung beberapa laptop yang sedang populer di e-commerce.

Dari yang terjual ribuan unit hingga laptop underrated dengan spesifikasi mumpuni.

Setelah diuji selama seminggu, berikut adalah rekomendasi laptop terbaik yang layak dipertimbangkan.

BACA JUGA:Gak Perlu Mahal! 5 Rekomendasi Laptop Murah Harga 3 Jutaan, Berikut Spesifikasi Lengkapnya

BACA JUGA:Negara Rugi Mencapai Rp 100 Miliar, KPK Usut Dugaan Korupsi Pengadaan Komputer dan Laptop

1. Advan WorkPlus

Laptop lokal ini masih mencuri perhatian di kelas harga 7 jutaan.

Ditenagai AMD Ryzen 5 6600H, Advan WorkPlus mampu bersaing dengan laptop yang harganya lebih mahal.

Dengan RAM LPDDR5 dan penyimpanan SSD yang cepat, performanya solid untuk multitasking hingga gaming ringan.

Fitur-fitur seperti sensor fingerprint dan bobot ringan 1,3 kg menambah daya tariknya.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Laptop Gaming Terbaik Tahun 2024: Harga 20 Jutaan Aja, Bikin Main Game Makin Lancar Jaya

BACA JUGA:5 Rekomendasi Pilihan Laptop Terbaik Tahun 2024, Apakah Harus Ada Embel-embel Gaming?

Meski awalnya skeptis, Advan berhasil membuktikan komitmen mereka di pasar laptop dengan produk yang konsisten berkualitas.

2. Axioo MyBook 14F

Saingan berat Advan WorkPlus, Axioo MyBook 14F hadir dengan desain modern yang lebih stylish.

Laptop ini menawarkan RAM 16 GB yang bisa di-upgrade, menjadikannya fleksibel untuk kebutuhan jangka panjang.

Kategori :