BACAKORAN.CO - Eh, siapa bilang Jawa Barat cuma terkenal sama kopi nikmat dan pemandangan adem?
Nih, buat kamu yang lagi mikirin masa depan sambil nyeruput kopi di teras, Jawa Barat punya deretan universitas yang nggak kaleng-kaleng.
Khusus buat kuliah di jurusan kece seperti Pertambangan, Teknik, Kedokteran, Bisnis, dan Komputer ada di Jawa Barat.
Pilihannya nggak cuma banyak, tapi kualitasnya juga juara abis deh universitas terbaik di Jawa Barat ini.
Mau jadi ahli tambang yang berkualitas? Atau dokter keren yang ahli dalam dunia kesehatan?
Bisa juga jadi pengusaha sukses dengan ilmu bisnis mumpuni di salah satu universitas terbaik di Jawa Barat.
Jangan lupa, ada juga jurusan teknik dan komputer buat kamu yang demen otak-atik teknologi.
Semua ada di sini, tinggal pilih kampus yang cocok sama vibes kamu.
Di artikel ini, kita bakal bongkar dibawah ini Top 10 universitas terbaik di Jawa Barat yang bakal bikin kamu nggak sabar pengen daftar.
1. President University
President University-Gambar President -
President University adalah salah satu universitas swasta terkemuka di Indonesia yang terletak di Jababeka Industrial Estate, Bekasi.
Universitas ini dikenal dengan akreditasi A dan menawarkan lingkungan belajar internasional yang kuat serta berbagai program studi yang berkualitas.