5 Parfum Pria untuk Acara Formal Berjas dengan Aroma Maskulin dan Manly

Rabu 19 Mar 2025 - 20:20 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P
5 Parfum Pria untuk Acara Formal Berjas dengan Aroma Maskulin dan Manly

BACAKORAN.CO - Aroma dari parfum yang bold dan strong yang punya kesan maskulin, cocok banget untuk kamu pakai dimalam hari.

Ga hanya pakai di malam hari, tipe parfum ini juga cocok dipakai di acara formal-formal agar kesan maskulin kalian makin keluar.

Parfum rekomendasi kali ini, punya aroma maskulin dan kesan Manly yang bisa kamu pakai saat hadir ke acara formal dengan menggunakan jas.

Kondangan ke acara penting, bahkan meeting dengan kolega-kolega penting bisa banget pakai parfum ini.

BACA JUGA:Rekomendasi Parfum Alfamart Tidak Sampai Rp50 Ribuan Tapi Wangi Enak dan Packagingnya Elegan

BACA JUGA:3 Rekomendasi Parfum Isi Ulang Pria yang Wanginya Disukai Wanita dan Bikin Tergila-gila!

Dengan perfomancenya yang bagus, parfum ini siap bikin pesona kalian makin menyala.

Ga usah ragu dan bimbang parfum ini pas banget untuk bikin crush kamu terpana, so wajib scroll sampai selesai ya, cekidot!

5 rekomendasi parfum dari Tim bacakoran.co untuk cowok-cowok maskulin dan Manly di acara formal dan elegan.

1. Killian Angel Share 

BACA JUGA:Review 3 Parfum Wanita yang Wanginya Super Duper Enak, Ternyata dari Brand-brand Ini Girls, Rekomen!

BACA JUGA:5 Parfum Maskulin Wangi Tahan Lama dengan Kesan Berwibawa, Pacar Auto Suka!


Killian Angel Share --Killian

Parfum ini wangi nya enak banget dan lagi booming, dengan aroma fresh dan sweet banget dan cocok untuk di indoor acara-acara formal atau bekerja.

Top note-nya adalah Cognac, sedangkan middle notes-nya adalah Cinnamon, Tonka Bean, dan Oak.

Kategori :