5 Makanan Protein Tinggi di Kehidupan Sehari-hari

Kamis 03 Aug 2023 - 16:00 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

5 Makanan Protein Tinggi di Kehidupan Sehari-hari BACAKORAN.CO - Pentingnya mengonsumsi makanan yang kaya akan protein. Protein merupakan salah satu zat gizi yang penting bagi tubuh kita, karena berperan dalam pembentukan jaringan otot, menjaga kesehatan kulit, rambut, dan juga menjaga kesehatan sistem imun. Untuk membantu kamu yang ingin menjaga asupan protein dalam makanan sehari-hari. BACA JUGA:Mitos dan Fakta? 6 Makanan ini dapat Meningkatkan Asam Lambung Berikut ini adalah lima makanan perprotein tinggi yang bisa kamu pilih.

1. Tahu

Tahu merupakan sumber protein yang sangat baik, terutama bagi kamu yang menjalani gaya hidup vegetarian atau vegan. Tahu juga mengandung asam amino esensial yang dibutuhkan oleh tubuh. kamu dapat mengolah tahu menjadi berbagai jenis makanan seperti tumis tahu, tahu isi, atau tahu goreng.

2. Telur

Telur juga merupakan sumber protein yang sangat baik dan ekonomis. Telur mengandung semua asam amino esensial yang dibutuhkan oleh tubuh. Selain itu, telur juga kaya akan kolin, selenium, vitamin B12, dan beberapa mineral. Kamu dapat mengonsumsi telur dalam berbagai cara seperti telur dadar, rebus, atau orak-arik. BACA JUGA:15 Makanan Sehat Ini Bantu Tumbuh Kembang Dan Kecerdasan Anak, Apa Saja?
Tags :
Kategori :

Terkait