Ternyata ini Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, yang Belum Banyak Diketahui
Reporter: Deby Tri
|
Editor: Deby Tri
|
Minggu , 17 Sep 2023 - 15:03
Ternyata ini Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, yang Belum Banyak Diketahui
BACAKORAN.CO - Jengkol, yang sering dikenal sebagai makanan kontroversial karena aromanya yang kuat dan efek sampingnya yang dapat menyebabkan bau badan tidak sedap.
Namun, Ternyata memiliki manfaat kesehatan yang tidak banyak diketahui oleh banyak orang.
Meskipun sering dihindari oleh banyak orang karena ketidaknyamanan yang mungkin ditimbulkannya, jengkol sebenarnya kaya akan nutrisi dan dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan kita.
BACA JUGA:Pengantin Viral, Tragedi Kebakaran Bromo. Sosok Pratiwi ‘Uwong’ Palembang.
1. Meningkatkan kesehatan pencernaan
Jengkol mengandung serat larut yang membantu memperlancar pencernaan dan mencegah sembelit.
Serat juga membantu menjaga kesehatan usus besar dan mengurangi risiko terkena penyakit usus, seperti divertikulosis dan kanker usus.
Ternyata ini Manfaat Jengkol untuk Kesehatan, yang Belum Banyak Diketahui
Deby Tri
Deby Tri
ternyata ini manfaat jengkol untuk kesehatan, yang belum banyak diketahui
bacakoran.co - jengkol, yang sering dikenal sebagai makanan kontroversial karena aromanya yang kuat dan efek sampingnya yang dapat menyebabkan bau badan tidak sedap.
namun, ternyata memiliki manfaat kesehatan yang tidak banyak diketahui oleh banyak orang.
meskipun sering dihindari oleh banyak orang karena ketidaknyamanan yang mungkin ditimbulkannya, jengkol sebenarnya kaya akan nutrisi dan dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan kita.
baca juga:
1. meningkatkan kesehatan pencernaan
jengkol mengandung serat larut yang membantu memperlancar pencernaan dan mencegah sembelit.
serat juga membantu menjaga kesehatan usus besar dan mengurangi risiko terkena penyakit usus, seperti divertikulosis dan kanker usus.
- Tag
-
- Share
-