24 Kamar Karyawan Sawmil, 3 Truk Ludes Terbakar

 24 Kamar Karyawan Sawmil, 3 Truk Ludes Terbakar

BACAKORAN.CO – Sediktinya 24 kamar karyawan, mess pabrik pemotongan dan pengolahan kayu atau sawmil di Desa Desa Saud Kecamatan Batanghari Leko kabupaten Musi Banyuasin Sumatera Selatan, ludes terbakar. Peristiwanya terjadi pada Minggu 01 Oktober 2023, sekira pukul 10.15 Wib. Dalam peristiwa itu, api juga menghanguskan 3 unit truk  dan 5 unit sepeda motor. Api yang tak terkendali juga memusnahkan berbagai jenis kayu olahan di pabrik tersebut. Diperkirakan perusahaan tersebut mengalami kerugian ratusan juta rupiah. BACA JUGA : Karyawan Lari Tunggang-Langgang, Toko Indomaret Hangus Terbakar Belum di ketahui pasti penyebab kebakaran itu, namun informasi di himpun,  peristiwa di duga berawal dari meledaknya kompor gas salah satu unit rumah dalam lingkungan Sawmill kayu tersebut. Kobaran api dengan cepat menyambar beberapa tumpukan kayu yang sudah diolah serta dengan cepat menjalar serbuk serbuk kayu yang berada di sekitar soumil tersebut. “Api dengan cepat membesar, lalu menyambar beberapa tumpukan kayu serta serbuk kayu yang ada,"jelas salah seorang karyawan sawmil tersebut. "Kami pun langsung melakukan evakuasi, sehingga ada beberapa barang yang bisa di selamatkan, sisanya hangus terbakar,” ujarnya. BACA JUGA : Pria Berjaket Hitam Bakar Mobil Milik Pengacara Kepala BPDB Musi Banyuasin, H Pathi Riduan ATD SE MM, mengatakan, kebakaran terjadi di Gudang Sawmil di Desa Saud Kecamatan Batanghari Leko. “Dugaan penyebab kebakaran masih di lakukan penyelidikan oleh pihak yang berwajib,” katanya.

24 Kamar Karyawan Sawmil, 3 Truk Ludes Terbakar

Doni Sumeks

Doni Sumeks


 24 kamar karyawan sawmil, 3 truk ludes terbakar

bacakoran.co – sediktinya 24 kamar karyawan, mess pabrik pemotongan dan pengolahan kayu atau sawmil di desa desa saud kecamatan batanghari leko kabupaten sumatera selatan, ludes terbakar. peristiwanya terjadi pada minggu 01 oktober 2023, sekira pukul 10.15 wib. dalam peristiwa itu, api juga menghanguskan 3 unit truk  dan 5 unit sepeda motor. api yang tak terkendali juga memusnahkan berbagai jenis kayu olahan di pabrik tersebut. diperkirakan perusahaan tersebut mengalami kerugian ratusan juta rupiah. baca juga : belum di ketahui pasti penyebab kebakaran itu, namun informasi di himpun,  peristiwa di duga berawal dari meledaknya kompor gas salah satu unit rumah dalam lingkungan sawmill kayu tersebut. kobaran api dengan cepat menyambar beberapa tumpukan kayu yang sudah diolah serta dengan cepat menjalar serbuk serbuk kayu yang berada di sekitar soumil tersebut. “api dengan cepat membesar, lalu menyambar beberapa tumpukan kayu serta serbuk kayu yang ada,"jelas salah seorang karyawan sawmil tersebut. "kami pun langsung melakukan evakuasi, sehingga ada beberapa barang yang bisa di selamatkan, sisanya hangus terbakar,” ujarnya. baca juga : kepala bpdb musi banyuasin, h pathi riduan atd se mm, mengatakan, kebakaran terjadi di gudang sawmil di desa saud kecamatan batanghari leko. “dugaan penyebab kebakaran masih di lakukan penyelidikan oleh pihak yang berwajib,” katanya.
Tag
Share