GoodBye MIUI! ini Daftar yang Kebagian Update ke HyperOS, HP Kamu Apa?

Update sistem operasi terbaru HyperOS--

BACAKORAN.CO - Xiaomi telah resmi mengumumkan bahwa mereka akan mengganti sistem operasi MIUI.

Tentunya MIUI sistem os yang sudah berjalan selama lebih dari satu dekade.

Akhirnya kabar gembira untuk para penggemar xiaomi karena akan gunakan sistem operasi baru bernama HyperOS

Sistem operasi ini akan pertama kali hadir di seri Xiaomi 14 yang akan segera diluncurkan. 

BACA JUGA:Xiaomi TV A Series dan A Pro Series: Smart TV Resolusi 4K Dilengkapi Teknologi Audio Dolby, ini Harganya

Lalu, apa itu HyperOS dan apa bedanya dengan MIUI?

HyperOS adalah sistem operasi yang dikembangkan oleh Xiaomi untuk perangkat-perangkatnya, termasuk smartphone Xiaomi. 

Sistem operasi ini masih berbasis pada Android, namun dengan evolusi yang lebih dalam dan integrasi dengan sistem Vela yang dikembangkan oleh Xiaomi sendiri. 

Sistem Vela ini adalah platform untuk IoT (Internet of Things) yang memungkinkan perangkat-perangkat Xiaomi terhubung satu sama lain.

BACA JUGA:Cara Melacak Nomor HP Lewat Google Maps, Nggak Perlu Panik Lagi

CEO Xiaomi Lei Jun mengatakan bahwa HyperOS akan menempatkan “manusia di pusat ekosistem” di mana mereka dapat terhubung dengan orang lain, mobil, dan rumah. 

Ia juga mengatakan bahwa HyperOS akan memiliki arsitektur dasar yang baru dan menjadi basis umum untuk koneksi antara segala sesuatu di masa depan.

Namun, Xiaomi belum memperlihatkan tampilan atau fitur-fitur baru dari HyperOS. 

Kami hanya dapat berspekulasi bahwa sistem operasi ini akan terlihat sangat berbeda dari MIUI.

GoodBye MIUI! ini Daftar yang Kebagian Update ke HyperOS, HP Kamu Apa?

Deby Try

Deby Try


bacakoran.co - telah resmi mengumumkan bahwa mereka akan mengganti sistem operasi miui.

tentunya sistem os yang sudah berjalan selama lebih dari satu dekade.

akhirnya kabar gembira untuk para penggemar xiaomi karena akan gunakan sistem operasi baru bernama . 

sistem operasi ini akan pertama kali hadir di seri 14 yang akan segera diluncurkan. 

lalu, apa itu hyperos dan apa bedanya dengan miui?

hyperos adalah yang dikembangkan oleh xiaomi untuk perangkat-perangkatnya, termasuk smartphone xiaomi. 

sistem operasi ini masih berbasis pada , namun dengan evolusi yang lebih dalam dan integrasi dengan sistem vela yang dikembangkan oleh xiaomi sendiri. 

sistem vela ini adalah platform untuk iot (internet of things) yang memungkinkan perangkat-perangkat xiaomi terhubung satu sama lain.

ceo xiaomi lei jun mengatakan bahwa hyperos akan menempatkan “manusia di pusat ekosistem” di mana mereka dapat terhubung dengan orang lain, mobil, dan rumah. 

ia juga mengatakan bahwa hyperos akan memiliki arsitektur dasar yang baru dan menjadi basis umum untuk koneksi antara segala sesuatu di masa depan.

namun, xiaomi belum memperlihatkan tampilan atau fitur-fitur baru dari hyperos. 

kami hanya dapat berspekulasi bahwa sistem operasi ini akan terlihat sangat berbeda dari miui.

yang sudah dikenal sebagai salah satu antarmuka pengguna android yang paling kaya fitur dan kustomisasi.

lantas, apakah perangkat xiaomi lama akan mendapatkan pembaruan ke hyperos?

menurut bocoran daftar perangkat yang kompatibel dengan hyperos, tampaknya xiaomi berencana untuk memberikan pembaruan ke beberapa smartphone dan tabletnya. 

berikut adalah daftar perangkat xiaomi yang dikabarkan akan mendapatkan pembaruan ke hyperos:

  1. xiaomi 14 
  2. xiaomi 13t pro
  3. xiaomi 13t
  4. xiaomi 13 ultra
  5. xiaomi 13 pro
  6. xiaomi 13
  7. xiaomi 13 lite
  8. xiaomi 12t pro
  9. xiaomi 12t
  10. xiaomi 12 lite 5g
  11. xiaomi 12s ultra
  12. xiaomi 12s pro
  13. xiaomi 12s
  14. xiaomi 12 pro dimensity
  15. xiaomi 12 pro
  16. xiaomi 12
  17. xiaomi 12x
  18. xiaomi 11t pro
  19. xiaomi 11t
  20. xiaomi 11 ultra
  21. xiaomi 11 pro
  22. xiaomi 11
  23. xiaomi mi 11x
  24. xiaomi mi 11x pro
  25. xiaomi mi 11i
  26. xiaomi 11i / 11i hypercharge
  27. xiaomi 11 lite 4g
  28. xiaomi 11 lite 5g ne
  29. xiaomi 11 lite 5g
  30. xiaomi 10s
  31. xiaomi mix fold
  32. xiaomi mix fold 2
  33. xiaomi mix fold 3
  34. xiaomi mix 4
  35. xiaomi civi
  36. xiaomi civi 1s
  37. xiaomi civi 2
  38. xiaomi civi 3
  39. xiaomi pad 6 / pro / max
  40. xiaomi pad 5
  41. xiaomi pad 5 pro 5g / pad 5 pro wifi

  1. poco f5 pro
  2. poco f5
  3. poco f4 gt
  4. poco f4
  5. poco f3
  6. poco f3 gt
  7. poco x6 pro 5g
  8. poco x6 5g
  9. poco x5 pro 5g
  10. poco x5 5g
  11. poco x4 gt
  12. poco x4 pro 5g
  13. poco m6 pro 5g
  14. poco m5s
  15. poco m5
  16. poco m4 pro 5g
  17. poco m4 pro 4g
  18. poco m4 5g
  19. poco m3 pro 5g
  20. poco c55

  1. redmi k40
  2. redmi k40s
  3. redmi k40 pro / pro+
  4. redmi k40 gaming
  5. redmi k50
  6. redmi k50i
  7. redmi k50i pro
  8. redmi k50 pro
  9. redmi k50 gaming
  10. redmi k50 ultra
  11. redmi k60e
  12. redmi k60
  13. redmi k60 pro
  14. redmi k60 ultra
  15. redmi note 10 5g / redmi note 11se / redmi note 10t 5g
  16. redmi note 10 pro 5g
  17. redmi note 10t
  18. redmi note 10s / redmi note 11se india
  19. redmi note 10 pro
  20. redmi 10 / redmi 10 2022 / redmi 10 prime / redmi note 11 4g
  21. redmi note 11e / redmi 10 5g / redmi 11 prime 5g
  22. redmi note 11r
  23. redmi 10c / redmi 10 power
  24. redmi 11 prime 4g
  25. redmi note 11 4g / 11 nfc 4g
  26. redmi note 11 5g / redmi note 11t 5g
  27. redmi note 11s
  28. redmi note 11s 5g
  29. redmi note 11 pro 4g
  30. redmi note 11 pro 5g / redmi note 11e pro
  31. redmi note 11 pro+ 5g
  32. redmi note 11t pro / 11t pro+
  33. redmi note 12 4g / 4g nfc
  34. redmi 12c
  35. redmi 12
  36. redmi note 12 turbo
  37. redmi note 12t pro
  38. redmi note 12 pro speed
  39. redmi note 12 pro 5g / pro+ 5g / discovery
  40. redmi note 12s
  41. redmi note 12r / redmi 12 5g
  42. redmi note 12 5g / note 12r pro
  43. redmi note 13 4g / 4g nfc
  44. redmi note 13 pro 5g
  45. redmi note 13 pro+ 5g
  46. redmi note 13r pro
  47. redmi 13c

jika perangkat kamu termasuk dalam daftar di atas, maka kamu beruntung karena kamu akan dapat merasakan sistem operasi baru dari xiaomi. 

namun, jika tidak, maka kamu mungkin harus puas dengan miui atau mempertimbangkan untuk membeli perangkat baru.

hyperos diharapkan akan segera diluncurkan bersamaan dengan seri xiaomi 14, yang juga menjadi flagship terbaru dari xiaomi. 

seri ini dikabarkan akan memiliki spesifikasi yang sangat tinggi, seperti layar amoled 120hz, chipset snapdragon 898, kamera belakang 108mp, dan baterai 5000mah dengan pengisian cepat 120w.

Tag
Share