Inilah 5 Jenis Teh untuk Hidup Sehat ala H. Habbiburahman El Shirazy

Variasi teh yang dapat meningkatkan kesehatan secara keseluruhan. Setiap cangkir teh memiliki cerita dan manfaat uniknya sendiri--

BACAKORAN.CO - Dalam kehidupan sehari-hari masyarakat Indonesia, minum teh bukan hanya sekadar tradisi, tetapi juga telah menjadi ritual menyenangkan. 

Teman ngobrol di pagi hari atau sekadar santai sore, teh telah menjadi bagian tak terpisahkan.

Akan tetapi guys tahukah kalian bahwa pilihan teh pada saat kalian ingin konsumsi dapat memberikan manfaat kesehatan yang luar biasa? 

Oleh karena itu tim Ayo Hidup Sehat membongkar rahasia kesehatan melalui 5 jenis teh tersehat yang harus kalian coba loh. 

Berikut beberapa ulasan tentang teh yang akan memberikan khasiat kesehatan:

BACA JUGA:Gara-Gara Teh Nia, Aktivis PMII Dihabisi. Berikut Motifnya?

1. Teh Rosella:

Dibuat dari bunga rosella, teh ini tidak hanya menyegarkan tapi juga membawa manfaat kesehatan yang luar biasa. 

Penelitian dari Chungsan Medical University di Taiwan menunjukkan bahwa teh rosella dapat membantu menyembuhkan penyakit darah tinggi dengan mengurangi plak pada pembuluh darah. karna itu teh rosella layak menjadi pilihan.

2. Ekinasa atau Cornflower:

Tanaman ini bukan hanya indah tetapi juga penuh manfaat bagi tubuh. Mengandung alkilamida, ekinasa atau cornflower dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. 

National Institute of Health menyatakan bahwa bunga cornflower mengandung fitokimia yang melawan tumor dan mencegah kanker. 

3. Teh Daun Mint:

Siapa sangka daun mint, yang biasanya kita kenal dalam bentuk permen, ternyata bisa menjadi teh yang bermanfaat bagi kesehatan. 

Inilah 5 Jenis Teh untuk Hidup Sehat ala H. Habbiburahman El Shirazy

Hendra Agustian

Hendra Agustian


bacakoran.co - dalam kehidupan sehari-hari masyarakat indonesia, minum bukan hanya sekadar tradisi, tetapi juga telah menjadi ritual menyenangkan. 

teman ngobrol di pagi hari atau sekadar santai sore, telah menjadi bagian tak terpisahkan.

akan tetapi guys tahukah kalian bahwa pilihan teh pada saat kalian ingin konsumsi dapat memberikan manfaat kesehatan yang luar biasa? 

oleh karena itu tim ayo hidup sehat membongkar rahasia kesehatan melalui 5 jenis teh tersehat yang harus kalian coba loh. 

berikut beberapa ulasan tentang teh yang akan memberikan khasiat kesehatan:

1. teh rosella:

dibuat dari bunga rosella, teh ini tidak hanya menyegarkan tapi juga membawa manfaat kesehatan yang luar biasa. 

penelitian dari chungsan medical university di taiwan menunjukkan bahwa teh rosella dapat membantu menyembuhkan penyakit darah tinggi dengan mengurangi plak pada pembuluh darah. karna itu teh rosella layak menjadi pilihan.

2. ekinasa atau cornflower:

tanaman ini bukan hanya indah tetapi juga penuh manfaat bagi tubuh. mengandung alkilamida, ekinasa atau cornflower dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. 

national institute of health menyatakan bahwa bunga cornflower mengandung fitokimia yang melawan tumor dan mencegah kanker. 

3. teh daun mint:

siapa sangka daun mint, yang biasanya kita kenal dalam bentuk permen, ternyata bisa menjadi yang bermanfaat bagi kesehatan. 

dengan kandungan antispasmodik, daun mint dapat mengatasi masalah saluran pernafasan dan mengurangi peradangan. 

4. teh bunga lavender:

bunga lavender yang biasa digunakan untuk pengharum ruangan ternyata bisa diolah menjadi yang memberikan relaksasi luar biasa pada tubuh. 

kandungan pofenol dalam bunga lavender dapat mencegah pertumbuhan bakteri berbahaya, mengurangi ketidaknyamanan pada perut seperti kembung dan kram. 

5. teh daun cti belanda:

jati belanda, atau dikenal sebagai cti belanda, bukan hanya tanaman pelangsing. serta bagaimana daun cti belanda mengandung tanin yang mengurangi penyerapan makanan pada tubuh, membantu mengatasi masalah obesitas, dan meningkatkan metabolisme. 

itulah tadi beberapa rincian mengenai 5 jenis teh tersehat ini ala h. habbiburahman el shirazy. jangan lewatkan kesempatan untuk meningkatkan gaya hidup sehat kamu melalui konsumsi teh yang tepat. selamat mencoba(*)

Tag
Share