bacakoran.co

Kualifikasi Piala Dunia 2026: Irak vs Indonesia, Ini Jadwal dan Jam Tayang di Televisi

Pemain Timnas Indonesia harus enjoy hadapi Irak di basra.-pssi-

Tahapan 3: Sebanyak 18 tim (juara dan runner-up grup tahapan 2) dibagi menjadi tiga grup dengan sistem kompetisi penuh. Dua tim paling atas klasemen akan lolos ke Piala Dunia 2026.


Pemain Timnas Indonesia bertekad berikan yang terbaik lawan Irak.-pssi-

Tahapan 4: Peringkat ke-3 dan 4 pada tahapan 3 dibagi menjadi dua grup (masing-masing tiga tim). Laga dimainkan di tempat netral, hanya sekali berhadapan. Juara grup lolos ke Piala Dunia 2026.

Tahapan 5: Runner-up grup tahapan keempat saling berhadapan pada laga dua leg. Tim yang menang lolos ke Piala Dunia 2026. Tim yang kalah bermain di playoff inter-confederation.(*)

 

Kualifikasi Piala Dunia 2026: Irak vs Indonesia, Ini Jadwal dan Jam Tayang di Televisi

Kumaidi

Kumaidi


bacakoran.co - pelatih timnas indonesia shin tae yong meminta anak asuhnya untuk menikmati pertandingan melawan irak di basra international stadium. 

sekalipun dalam pertandingan nanti, pemain indonesia akan bertanding di bawah tekanan para suporter tuan rumah. ini menyusul tiket yang dijual sebangayk 65 ribu lembar habis terjual.  

"saya meminta para pemain kami untuk menikmati setiap momen pertandingan. kami akan mengusahakan yang terbaik untuk menciptakan peluang. para pemain juga siap secara mental untuk laga ini," tegas sty, sapaan karib shin tae yong.

sty menjelaskan, para pemain nyaman berada di basra international stadium. saat mencoba rumput dalam sesi latihan resmi, tim berlatih di suasana sejuk namun cenderung dingin. 

ini karena saat itu bumi basra sedang diguyur dengan rintik hujan. namun para pemain tampak tetap serius berlatih. gerimis hujan tak menghalangi asnawi mangkualam dan kawan-kawan untuk berlatih.

"kondisi rumput dan stadion cukup bagus. kami berharap bisa bermain dengan baik. kami sudah siap untuk bertanding," tegas pratama arhan. 


sty-pssi-

pertandingan timnas indonesia melawan irak ini akan berlangsung nanti malam (16/11). pertandingan berlangsung di basra international stadium pukul pukul 21.45 wib. pertandingan bisa disaksikan di rcti.

pertandingan ini penting bagi indonesia karena menjadi awal persaingan di grup f. di grup ini, indonesia bersaing selain dengan irak juga ada filipina dan vietnam. 

namun untuk menjaga kans ke piala dunia 2026, perjalanan timnas indonesia masih panjang. ini karena ada lima tahapan yang harus dilalui untuk bisa jadi wakil asia.

tahapan pertama, playoff kualifikasi yang telah dijalani timnas indonesia dengan kalahkan brunei darussalam. 

tahapan kedua, babak kualifikasi yang saat ini sedang dijalani indonesia. di fase ini total ada 36 tim (26 ranking terbaik dan 10 dari tahap 1) dibagi dalam 9 grup dengan sistem kompetisi penuh.

tahapan 3: sebanyak 18 tim (juara dan runner-up grup tahapan 2) dibagi menjadi tiga grup dengan sistem kompetisi penuh. dua tim paling atas klasemen akan lolos ke piala dunia 2026.


pemain timnas indonesia bertekad berikan yang terbaik lawan irak.-pssi-

tahapan 4: peringkat ke-3 dan 4 pada tahapan 3 dibagi menjadi dua grup (masing-masing tiga tim). laga dimainkan di tempat netral, hanya sekali berhadapan. juara grup lolos ke piala dunia 2026.

tahapan 5: runner-up grup tahapan keempat saling berhadapan pada laga dua leg. tim yang menang lolos ke piala dunia 2026. tim yang kalah bermain di playoff inter-confederation.(*)

 

Tag
Share