3 Tips Kulit Glowing Rahasia Ala dr. Zaidul Akbar Cuma Pakai Bahan Alami, Yuk Coba!

Tips rahasia kulit menjadi sehat dan glowing ala dr. Zaidul Akbar -YouTube - sobat herbal -

BACAKORAN.CO - Dokter Zaidul Akbar merupakan salah satu pakar obat herbal yang berbagi kali ini berbagi tips rahasia kulit menjadi sehat dan glowing tanpa skincare.

Dr Zaidul Akbar yang juga ahli kesehatan Indonesia sekaligus pendakwah yang mengungkapkan kesempatan dalam sebuah acara dakwah.

Dokter Zaidul Akbar membagikan beberapa tips yang bisa  membuat kulit kamu menjadi glowing.

Hanya dengan menggunakan bahan-bahan alami yang mudah kamu dapat di rumah serta dengan harga yang murah.

BACA JUGA:3 Cara Membuat Masker Beras Alami Untuk Wajah Glowing Ala Korea, Yuk Simak Tipsnya!

Saat ini banyak sekali wanita yang ingin punya kulit yang glowing sehat dan juga awet muda kamu pasti salah satunya kan?

Berbagai cara kamu lakukan dengan memulai gaya hidup sehat.

Sampai menggunakan berbagai macam perawatan kulit dengan harga yang tidaklah murah.

Resep glowing dan awet muda ala dr. Zaidul Akbar ternyata cuma butuh bahan alami atau bahan dapur saja, lho.

BACA JUGA:Wajib Tau! 6 Manfaat Masker Beras Wajah Glowing Bersinar, Yuk Simak

Tidak perlu memakai produk skincare mahal ataupun perawatan dokter kulit.

Resep ini pasti jadi kabar bahagia buat kamu yang ingin punya kulit cantik natural.

Kebanyakan perawatan kulit punya efek samping yang ditakutkan.

Sebut saja seperti efek ketergantungan sehingga kalau ingin berhenti perawatan maka kulit akan kembali pada kondisi semula.

3 Tips Kulit Glowing Rahasia Ala dr. Zaidul Akbar Cuma Pakai Bahan Alami, Yuk Coba!

Triana

Yudha IP


bacakoran.co - merupakan salah satu pakar obat herbal yang berbagi kali ini berbagi tips rahasia kulit menjadi sehat dan tanpa skincare.

dr zaidul akbar yang juga ahli kesehatan indonesia sekaligus pendakwah yang mengungkapkan kesempatan dalam sebuah acara dakwah.

dokter zaidul akbar membagikan beberapa tips yang bisa  membuat kulit kamu menjadi glowing.

hanya dengan menggunakan yang mudah kamu dapat di rumah serta dengan harga yang murah.

saat ini banyak sekali wanita yang ingin punya kulit yang dan juga awet muda kamu pasti salah satunya kan?

berbagai cara kamu lakukan dengan memulai gaya hidup sehat.

sampai menggunakan berbagai macam perawatan kulit dengan harga yang tidaklah murah.

dan awet muda ala dr. zaidul akbar ternyata cuma butuh atau bahan dapur saja, lho.

tidak perlu memakai produk skincare mahal ataupun perawatan dokter kulit.

resep ini pasti jadi kabar bahagia buat kamu yang ingin punya kulit cantik natural.

kebanyakan perawatan kulit punya efek samping yang ditakutkan.

sebut saja seperti efek ketergantungan sehingga kalau ingin berhenti perawatan maka kulit akan kembali pada kondisi semula.

tapi dengan dan awet muda ala dr. zaidul akbar ini, kamu justru akan mendapatkan efek samping yang kaya khasiat. 

mengapa demikian? sebab penggunaan bahan alami ini juga termasuk obat untuk kesehatan tubuh. 

konsumsinya tidak sekedar menjaga kesehatan kulit tapi juga sekaligus perawatan kesehatan tubuh secara umum.

resep glowing dan awet muda ala dr. zaidul akbar

tanpa perlu membeli produk skincare mahal, berikut beberapa yang bisa dipakai untuk mendapatkan kulit glowing:

1. kunyit

kunyit yang termasuk dalam rempah-rempah khas indonesia ini mengandung senyawa bernama kurkumin. 

zat tersebut bisa berfungsi sebagai anti aging, dengan mencegah munculnya tanda penuaan dini seperti keriput dan flek hitam.

dalam kanal youtube-nya, dr. zaidul akbar menekankan agar kita mengonsumsi bahan alami ini.

sebab tidak cuma anti aging saja, kunyit juga kaya manfaat. 

ada kandungan anti bakteri, anti kanker, dan untuk pelancar darah.

selain itu, ada kortikosteroid yang akan berpatroli untuk membersihkan racun di dalam tubuh.

dengan mengonsumsi kunyit secara teratur, maka tubuh akan dibersihkan karena zat yang terkandung di dalamnya akan patroli untuk mencari racun tersebut. 

sebenarnya resep glowing dan awet muda ala dr. zaidul akbar ini tidak sebatas kunyit saja.

konsumsi rempah lain seperti jahe juga dianjurkan. 

2. sayur

selain mengonsumsi kunyit, sayur hijau juga termasuk resep glowing dan awet muda ala dr. zaidul akbar. 

beliau menekankan bahwa salah satu sayuran dari golongan cruciferous, mengandung sulforafan yang bisa membersihkan tubuh dari racun.

contohnya adalah sayur brokoli.

saat kita mau mengonsumsi brokoli secara rutin, maka kandungannya bisa membantu membersihkan tubuh dari racun secara alami.

tidak cuma brokoli saja, jenis sayuran lainnya juga punya kemampuan yang sama yaitu membersihkan racun dari dalam tubuh.

misalnya asparagus, kale (curly kale), atau pokcoy.

kamu bisa mengonsumsi berbagai pilihan sayuran hijau untuk menjaga kesehatan tubuh sekaligus menjaga agar tetap awet muda dengan kulit glowing. 

mengapa? sebab sayuran hijau memiliki kandungan nutrisi yang bisa merangsang produksi kolagen.

kolagen sendiri adalah jenis protein yang berperan untuk menjaga elastisitas kulit.

semakin bertambahnya usia, kolagen yang diproduksi tubuh akan menurun.

oleh karenanya, penting mengkonsumsi sayuran dengan nutrisi prokolagen sehingga kulit bisa tetap kenyal elastis anti keriput. 

tidak harus dimakan mentah.

sayuran hijau bisa dimasak atau dibuat jus agar lebih bervarian rasanya. 

3. serai

resep glowing dan awet muda ala dr. zaidul akbar yang lainnya adalah konsumsi serai. 

bahan alami ini akan berperan sebagai kortikosteroid, atau zat yang berfungsi untuk meredakan peradangan pada beberapa kondisi.

misalnya alergi, lupus, rheumatoid arthritis.

kortikosteroid ini diibaratkan oleh dunia kedokteran, seperti yang diungkapkan dr. zaidul akbar sebagai obat dewa atau obat segala obat.

kita bisa lho membuat minuman serai yang menghangatkan tubuh juga. 

cukup sederhana dan sangat alami bukan resep glowing dan awet muda ala dr. zaidul akbar ini?

tapi selain ketiga hal tersebut, selalu pastikan makanan kita bersih dan sedikit bahan kimia ya.***

artikel ini sudah diterbitkan oleh

Tag
Share