bacakoran.co

Tambahkan Rempah Ini di Racikan Kopi, Nyeruput Bakal Lebih Sehat

Kopi Rempah-rempah akan membuat tubuh semakin sehat.gbr.bacakoran.co--

Tambahkan Rempah Ini di Racikan Kopi, Nyeruput Bakal Lebih Sehat

Trisno Rusli

djarwo


– sejumlah bahan sangat cocok jika dicampur dengan racikan kopi.

selain rasa semakin nikmat, racikan rempah bisa membuat tubuh menjadi sehat.

seperti yang kita ketahui, kopi merupakan minuman yang paling banyak digemari oleh , terutama kaum bapak-bapak.

nah daripada penasaran racikan kopi yang bisa membuat dan segera, langsung saja kita bahasa yang bisa menjadi tambahan si hitam manis itu.

1. kayu manis

bahan rempah yang pertama untuk membuat kopi semakin nikmat dan sehat adalah kayu manis.

ternyata membuat aroma kopi semakin harum.

bahkan lebih dari itu, kayu manis yang dijadikan tambahan racikan kopi juga bisa membuat tubuh menjadi lebih sehat.

kayu manis kaya akan senyawa antioksidan dan yang dapat membantu mengurangi peradangan dalam tubuh.

selain itu, kayu manis juga diketahui dapat membantu mengatur kadar gula darah dan meningkatkan sensitivitas insulin.

2. jahe

rempah-rempah selanjutnya yang cocok ditambah untuk racikan kopi adalah .

jahe merupakan jenis rempah-rempah yang banyak mengandung nutrisi.

di dalam kandungan jahe memiliki sifat antiinflamasi dan antiseptik yang kuat, serta dapat membantu meningkatkan pencernaan.

dengan kata lain, jahe yang kamu campurkan pada racikan kopi bisa melawan .

dengan menambahkan irisan jahe segar ke dalam racikan kopi, anda dapat memberikan sentuhan pedas dan hangat yang menyegarkan.

seperti yang kita ketahui, jahe juga terdapat rasa pedas karena mengandung oleoresin.

sehingga jahe dapat membantu meredakan gejala perut kembung dan mual.

3. biji pala

biji pala juga sangat cocok untuk ditambahkan di racikan kamu.

di dalam biji pala bisa menguatkan aroma yang khas serta menambah kenikmatan dalam setiap seruputan kopi.

kamu cukup menambahkan sejumput bubuk biji pala ke dalam racikan kopi.

dengan tambahan racikan biji pala ini, kopi tidak hanya nikmat diminum tapi juga berdampak baik buat tubuh kamu.

4. kunyit

kunyit juga sangat cocok untuk ditambahkan pada racikan kopi.

di dalam terdapat senyawa kurkumin sehingga memberikan antioksidan kuat.

jika kamu menambahkan sedikit sajak bubuk kunyit ke dalam kopi maka akan memberikan manfaat yang banyak buat tubuh.

tambahan kunyit pada kopi juga bisa membuat kamu rileks.

seperti diketahui, kurkumin bisa membantu mengurangi risiko penyakit jantung, meningkatkan fungsi otak dan mengurangi peradangan dalam tubuh.

selain itu, kunyit juga dapat memberikan rasa yang hangat dan sedikit pedas pada kopi kamu.

5. lada hitam

bahan rempah selanjutnya yang cocok buat kopi kamu adalah .

rasa pedas yang terdapat dalam lada hitam ternyata banyak sekali kandungan yang baik untuk tubuh.

lada hitam ternyata bisa meningkatkan kerja penyerapan penyerapan nutrisi dalam tubuh.

untuk itulah, jika kamu sedikit saja menambah bubuk hitam pada racikan kopi bisa sangat bermanfaat bagi kesehatan.

bagaimana, tertarik kamu mencoba untuk mencampur salah satu rempah-rempah ke dalam racikan kopi kamu?*

artikel ini sudah tayang di dengan judul “5 rempah bahan tambahan racikan kopi, rasanya nikmat, berkhasiat dan sehat, mau coba?”

 

Tag
Share