Hewan Peliharaan Nabi Muhammad SAW, Kok Tidak Masuk Surga? Simak Alasan dan Haditsnya Disini
Kucing Menurut Pandangan Islam--istockphoto.com
Seperti yang dijelaskan dalam sebuah hadis yang diriwayatkan oleh Abu Hurairah.
Berikut hadis yang terdapat dalam kitab Tafsir Al Thabari yang artinya:
"Sesungguhnya Allah akan mengumpulkan semua makhluk pada hari akhirat kelak. Yaitu setiap hewan, burung-burung, dan juga manusia. Lalu Allah berkata kepada hewan-hewan dan juga burung, 'Jadilah kamu tanah'."
BACA JUGA:Kenapa Sih Kucing dan Anjing Selalu Bertengkar? Ternyata Begini Alasannya
Seperti riwayat hadis di atas bahwa setiap hewan yang di bangkitkan akan menjadi tanah.
Sebenarnya setiap bukan cuma kucing hewan yang tidak masuk surga.
Tapi semua hewan yang ada tidak akan masuk surga.
Kecuali beberapa hewan berikut beberapa hewan yang dikehendaki Allah SWT seperti semut nabi sulaiman.
Juga ada beberapa hewan lain yang membantu kepentingan para nabi.
Tapi kamu tidak perlu taku kamu masih dapat bertemu hewan kesayanganmu di surga.
Seusuai dengan hadist berikut yang artinya:
"Wahai Rasulullah sesungguhnya aku mencintai unta. Adakah di surga nanti ada unta?" Lalu Nabi SAW. menjawab, "Wahai Arab Badui, sekiranya Allah memasukkan kamu ke dalam surga Insya Allah, maka di dalamnya terdapat apa saja yang kamu kehendaki dan melezatkan pemandangan matamu".