Sering di Kubur Hidup-hidup! Perhatikan 4 Tanda ini Untuk Mengetahui Hamster Sedang Hibernasi atau Tidak
Membedakan Hamster yang Hibernasi atau Tidak--id.pngtree.com
BACAKORAN.CO - Pernahkah kamu melihat hamster peliharaanmu tidak bergerak seolah-olah mereka mati.
Sebenarnya bisa jadi hamstermu yang terbaring dan tidak bergerak melakukan hibernasi loh.
Bagi kamu yang belum mengetahui cara untuk membedakan antara hamster yang mati atau hibernasi.
Sebaiknya kamu mengetahui tanda-tandanya, Sehingga saat kamu melihat hamstermu tergeletak diam.
BACA JUGA:Marmut dan Hamster Apakah Sama? Ternyata Begini 7 Tips Mudah Untuk Membedakannya, Apa Aja?
Kamu tidak salah mengira bahwa peliharaanmu mati dan malah membuat kamu menguburkannya hidup-hidup.
Apa saja tanda-tanda Hamster yang akan berhibernasi?
Hamster yang hibernasi dapat kamu ketahui dengan beberapa cara, Antara lain:
1. Berkurangnya Aktivitas
BACA JUGA:Ingin Breeding Hamster? 7 Hal yang Harus Kamu Perhatikan Sebelum Memulainya, Apa Aja?
Salah satu ciri hamster sebelum melakukan hibernasi adalah berkurangnya aktivitas fisik.
Hamster merupakan hewan yang aktif beraktifitas terutama saat malam hari.
Saat musim hibernasi tiba, biasanya dikarnakan suhu yang dingin.
Hamster akan lebih banyak menghabiskan waktu dengan tidur di sarang mereka.