Waspada! Jangan Berikan 6 Makanan Barbahaya ini Jika Tidak Ingin Hemstermu Mati, Kenapa?

Makanan yang berbahaya untuk hamster--id.pngtree.com

BACAKORAN.CO - Makanan apa saja sih yang tidak boleh diberikan kepada hamster hingga dapat menyebabkannya sakit.

Sebelum memelihara hewan peliharaan seperti hamster sebaiknya kamu harus mengetahui makanan yang disukainya.

Selain itu penting bagi kamu untuk mengetahui juga makanan yang tidak boleh diberikan ke hamster.

Jangan sampai makanan yang kamu berikan dapat membuat hamster oeliharaanmu menjadi sakit dan mati.

BACA JUGA:7 Ciri-ciri Hamster yang Sedang Hamil dan Persiapan Pasca Melahirkan, Yuk Simak Apa Aja?

Tentu hal ini merupakan sesuatu yang haru kamu hindari agar hamster peliharaanmu tetap sehat.

Tidak semua makanan seperti sayuran dapat kamu berikan kepada hamster.

Ada beberapa makanan seperti beberapa sayuran yang dapat membuat diare jika hamster memakannya.

Berikut adalah beberapa makanan yang sebaiknya kamu hindari untuk diberikan kepada hamster.

BACA JUGA:Yuk Simak! 4 Cara Mudah Untuk Mencegah Hamster Agar Tidak Tidur Melulu, Apa Aja?

1. Almond Pahit 

Makanan yang tidak boleh dimakan hamster pertama adalah almond pahit.

Makanan ini jangan sampai kamu berikan ke hamster karena efeknya yang bisa mematikan.

Kacang almond ini mengandung emulsi, enzim, yang menghasilkan minyak esensial, sianida, dan glukosa.

Waspada! Jangan Berikan 6 Makanan Barbahaya ini Jika Tidak Ingin Hemstermu Mati, Kenapa?

Desta

Desta


bacakoran.co - apa saja sih yang tidak boleh diberikan kepada hingga dapat menyebabkannya sakit.

sebelum memelihara hewan peliharaan seperti sebaiknya kamu harus mengetahui makanan yang disukainya.

selain itu penting bagi kamu untuk mengetahui juga makanan yang tidak boleh diberikan ke .

jangan sampai makanan yang kamu berikan dapat membuat hamster oeliharaanmu menjadi .

tentu hal ini merupakan sesuatu yang haru kamu hindari agar hamster peliharaanmu tetap sehat.

tidak semua makanan seperti sayuran dapat kamu berikan kepada hamster.

ada beberapa makanan seperti beberapa sayuran yang dapat membuat diare jika hamster memakannya.

berikut adalah beberapa makanan yang sebaiknya kamu hindari untuk diberikan kepada.

1. almond pahit 

makanan yang tidak boleh dimakan hamster pertama adalah almond pahit.

makanan ini jangan sampai kamu berikan ke hamster karena efeknya yang bisa mematikan.

kacang almond ini mengandung emulsi, enzim, yang menghasilkan minyak esensial, sianida, dan glukosa.

dibandingkan dengan almond manis, almond pahit memiliki 42 kali lipat lebih banyak sianida.

jika hamster makan terlalu banyak sianida hal tersebut dapat membunuh mereka.

2. sayuran yang belum dicuci

seperti halnya kita manusia, makanan seperti sayur yang kamu beli sebaiknya dibersihkan terlebih dahulu.

pada dasarnya memberikan pakan sayuran baik untuk kamu berikan kepada hamster.

namun pastikan untuk memberikan sayur yang sudah dicuci.

sebagus apapun kandungan gizi sayuran untuk hamster, tetapi jika tidak bersih, maka akan membahayakan hamster.

jadi pastikan untuk mencuci mentimun, wortel, brokoli, kembang kol, atau sawi putih sebelum memberikannya kepada hamster.

hal tersebut harus kamu laukan agar menghindari resiko pestisida masuk ke dalam tubuh hamster.

terkadang strain bakteri seperti salmonella juga bisa masuk melalui sayuran yang tidak dicuci.

3. hindari memberikan sayur sejenis bawang

sebaiknya kamu jangan memberikan jenis sayur seperti paprika, bawang putih, dan bawang bombay.

sebagian besar sayuran boleh dikonsumsi hamster, kecuali beberapa sayuran di atas.

bawang tidak boleh dimakan hamster karena memiliki cita rasa yang kuat atau pedas.

sedangkan untuk bawang bombay, sayuran ini mengandung zat yang dikenal dengan nama n-propyl disulfide.

kandunagn tersebut dapat memengaruhi sel darah merah hamster.

sementara paprika, beberapa jenisnya memang memiliki tingkat kepedasan yang berbeda-beda.

sedangkan untuk paprika manis sebaiknya dikonsumsi dalam jumlah sedang.

karena dapat mengganggu sistem tubuh hamster jika dikonsumsi dalam jumlah tinggi.

selain itu, pastikan kamu membersihkan dahulu bijinya dan tangkainya sebelum diberikan ke hamster. 

4. tomat

meski tomat lebih manis dari kebanyakan sayuran, tomat sebenarnya cukup asam untuk dijadikan makanan hamster.

jika hamster terlalu banyak mengunyahnya, mereka bisa terkena diare.

kalau kamu ingin membarikan hamster tomat, sebaiknya berikan dalam jumlah yang sedikit.

selain itu kamu juga harus mencegah hamster mengonsumsi daun tomat.

daun ini beracun dan bisa mematikan jika dimakan, bahkan dalam jumlah kecil.

5. kentang dan kacang

makanan bertepung ini juga bisa menyebabkan hamster mengalami diare.

diare yang berkepanjangan dapat menyebabkan hamster peliharaanmu mengalami diare.

bahkan jika tidak ditangani dengan benar dapat menyebabkan hamster peliharaanmu mati.

mata hamster akan terlihat cekung, lemah dan lamban, dan tidak mau makan jika mengalami dehidrasi parah. 

selain itu, kulit kentang juga bisa berpotensi menjadi racun jika dimakan oleh hamster. 

6. makanan manis olahan

beberapa buah dan sayuran yang mungkin tepat diberikan sebagai camilan.

untuk hamster karena banyak mengandung gula alami di dalamnya.

tapi kamu juga harus memperhatikan cemilan yang akan kamu berikan kepada hamstermu.

jika terlalu banyak dapat menyebabkan hamstermu mengalami kegemukan atau obesitas.

gigi mereka juga akan terpengaruh karena chomper hamster bisa membusuk. 

selain itu kamu juga jangan memberikan hamster makanan cepat saji (junk food).

seperti keripik, permen, kue, kue kering, atau makanan cepat saji lainnya.

hal yang sama berlaku untuk kucing, anjing, dan hewan peliharaan lainnya.

kandungan gula atau garam yang tinggi dalam makanan ini dapat menyebabkan sakit perut, diare, dan dehidrasi.

makanan ini juga mengandung bahan olahan yang tidak baik dan mungkin sulit dicerna oleh hamster.

itulah beberapa makanan yang tidak boleh kamu berikan ke hamster peliharaanmu.

oleh karena itulah kamu harus memperhatikan makanan yang akan diberikan ke .

agar hamster peliharaanmu dapat sehat dan tidak mudah terserang penyakit hingga kematian.*

Tag
Share