Empat Shampo Terbaik untuk Mengatasi Ketombe dan Menjaga Kesehatan Kulit Kepala
Empat Shampo Terbaik untuk Mengatasi Ketombe dan Menjaga Kesehatan Kulit Kepala--
BACAKORAN.CO - Ketombe bukan hanya merusak penampilan dan merusak kepercayaan diri, tetapi juga bisa membuat kulit kepala gatal dan berpotensi menyebabkan kerontokan rambut.
Oleh karena itu, penting untuk memilih shampo yang tepat untuk mengatasi masalah ini.
Berikut adalah empat shampo yang direkomendasikan untuk mengatasi ketombe dan menjaga kesehatan kulit kepala:
1. Neril Anti-Dandruff Shield Shampoo:
Shampo ini efektif dalam mengatasi ketombe dan rambut lepek. Selain itu, shampo ini juga cocok untuk mengatasi rambut berminyak.
Harganya berkisar antara Rp55 ribu hingga Rp115 ribuan. Shampo ini juga efektif dalam mengurangi rasa gatal pada kulit kepala yang disebabkan oleh ketombe.
BACA JUGA:Review Shampo Lavojoy Agar Rambut Sehat dan Kuat dari Akar Hingga Ujung!
2. Head and Shoulders Suprême Moisture Shampo Anti-Ketombe:
Shampo ini dirancang dengan bahan dan formula khusus yang dipercaya mampu menghilangkan ketombe dengan cepat.
Formula dalam shampo ini juga bermanfaat untuk mengunci air, menjaga kelembapan kulit kepala, memperbaiki kekeringan dan kekusaman, dan membuat rambut lembap dan berkilau. Harganya sekitar Rp59 ribuan.
3. Erhair Scalperfect Shampoo:
Shampo ini mengandung climbazole dan piroctone olamine yang berfungsi sebagai antijamur dan membasmi bakteri, sehingga mampu mengatasi ketombe.
Shampo ini juga mengandung ekstrak teh hijau yang dapat mengurangi efek radang dan menyeimbangkan sebum di kulit kepala. Harganya sekitar Rp79 ribuan.
4. Natur Shampoo Tea Tree Oil: