bacakoran.co

Sukses dengan 6 Juta Penonton, Inilah 5 Fakta Menarik Film Exhuma yang Harus Diketahui Penggemar!

Fakta Menarik Film Horor Exhuma--digitalMamaID

BACA JUGA:Bikin Merinding! Budak Iblis di Film Kurban Ungkap Rahasia Rumah Warisan, Ini Sinopsisnya...

Melalui sosial media milik distributor film Exhuma di Indonesia Feat Pictures hal itu disampaikan.

Angka tersebut diprediksikan akan terus bertambah karena film ini masih naik daun di tanah air. 

Indonesia menjadi negara dengan penonton terbanyak setelah negara Korea Selatan yaitu dimana film ini berasal.

3. Unsur Cerita Unik

BACA JUGA:5 Aplikasi Gratis Nonton Drama Korea Terlengkap, Salah Satunya Loklok-Pocket Dramas and Films

Exhuma mempersembahkan narasi yang unik dan inovatif. 

Menggabungkan unsur misteri, thriller, dan psikologi, film ini dapat menghadirkan ketegangan pada penonton. 

Dibumbui dengan berbagai plot twist, film ini akan membuat penonton terpukau dan memberikan sebuah pengalaman yang tak terlupakan.

4. Sejarah Korea

BACA JUGA:Shhtt Jangan Berisik! Monster Kembali Menyerang Dalam Film A Quiet Place: Day One, Begini Sinopsisnya...

Bagi kamu yang sudah menonton film ini, pasti akan ada dibenakmu perihal sejarah antara Korea Selatan dan Jepang pada masa lalu.

Menurut kabarnya, bahwa film Exhuma ini mengambil cerita sekitar abad ke-16.

Yang mana para Samurai Jepang ini melakukan penyerangan ke daratan Korea.

Saat itu, wilayah Asia Timur memiliki tiga kerajaan yang cukup berkuasa, yakni Jepang, Korea, dan Tiongkok.

Sukses dengan 6 Juta Penonton, Inilah 5 Fakta Menarik Film Exhuma yang Harus Diketahui Penggemar!

Ayu Ps

Ayu Ps


bacakoran.co - film yang berasal dari korea selan ini sedang menjadi salah satu yang hangat diperbincangkan.

berdasarkan informasi yang dirilis oleh soompi, ia mengatakan bahwa film yang dibintangi oleh , choi min sik, yoo hae jin, dan juga lee do hyun.

film ini sudah meraih dengan 6 juta penonton dalam waktu 11 hari penayangan.

dalam meraih kesuksesannya, juga memiliki fakta menarik yang membuat film ini menjadi dan menonjol di antara film lain.

berikut fakta menarik yang harus diketahui oleh para film exhuma.

1. dibintangi aktor dan aktris ternama

tidak bisa dipungkiri jika acting para aktor dan aktris pada film tersebut sangat berperan penting dalam film ini.

dibintangi oleh aktor dan aktris yang memiliki jam terbang cukup tinggi seperti, choi min-sik, kim go-eun, yoo hae-jin, dan lee do-hyun.

para pemeran memberikan penampilan yang kuat dan meyakinkan.

sehingga membuat semua dalam film tersebut terlihat sangat hidup dan melekat pada mereka.

2. jumlah penonton terbanyak exhuma adalah indonesia

film yang disutradarai oleh jang jae-hyun ini berhasil mencapai 1,3 juta dalam dua minggu penayangannya di seluruh bioskop indonesia. 

melalui sosial milik distributor film exhuma di indonesia feat pictures hal itu disampaikan.

angka tersebut diprediksikan akan terus bertambah karena ini masih naik daun di tanah air. 

menjadi negara dengan penonton terbanyak setelah negara korea selatan yaitu dimana film ini berasal.

3. unsur cerita unik

mempersembahkan narasi yang unik dan inovatif. 

menggabungkan unsur , thriller, dan psikologi, film ini dapat menghadirkan pada penonton. 

dibumbui dengan berbagai , film ini akan membuat penonton terpukau dan memberikan sebuah pengalaman yang tak terlupakan.

4. sejarah korea

bagi kamu yang sudah menonton film ini, pasti akan ada dibenakmu perihal sejarah antara selatan dan jepang pada masa lalu.

menurut kabarnya, bahwa film exhuma ini mengambil sekitar abad ke-16.

yang mana para samurai jepang ini melakukan penyerangan ke daratan korea.

saat itu, wilayah asia timur memiliki tiga yang cukup berkuasa, yakni jepang, korea, dan tiongkok.

tetapi, ketiga kerajaan ini mengalami pergolakan yang dikenal dengan perang imjin tahun 1592 - 1598.

perang tersebut menjadi pondasi kekaisaran jepang dan bersatu.

d!i bawah panglima perang toyotomi hideyoshi yang ingin merampas semenanjung korea.

5. diundang dan tayang perdana pada berlin international festival film (biff 2024)

gelaran film festival yang diadakan di berlin, jerman bertajuk berlin international film festival (biff).

pada 16 februari 2024 lalu mengundang film untuk ditayangkan pertama kalinya.

jang jae-hyun mendapatkan banyak pujian dan apresiasi untuk exhuma berkat karyanya yang luar biasa.

demikianlah lah fakta menarik dari film exhuma ini, semoga bisa menjadi pengetahuan kamu bagi penggemar film ini.***

Tag
Share