5 Rekomendasi Drama Korea Terbaik dengan Chemistry Pasangan, Sekaligus Bikin Baper

5 Rekomendasi Drama Korea Romantis Bikin Baper--ANTARA News

BACAKORAN.CO – Drama Korea dari dulu hingga sekarang masih banyak diminati oleh berbagai kalangan.

Hal ini mungkin banyak orang tertarik karena dalam drama Korea memiliki alur cerita yang unik, genre bervariasi, hingga visual menawan dari para pemain.

Dengan adanya beragam genre yang menarik, cerita yang tak biasa.

Dan akting pemain dalam membangun chemistry membuat drama Korea Selatan ini membuat penonton terpesona.

BACA JUGA:Ngeri! Cerita Keluarga Pembohong yang Menumpang Hidup dalam Film Korea Parasite, Begini Sinopsisnya...

Dari sekian banyak judul drama yang dirilis setiap tahunnya, genre romantis tetap menjadi pilihan utama penikmat drama. 

Karena para pemain sangat mendalami karakter sehingga chemistry yang mereka bangun bisa membuat penonton terbawa perasaan.

Selain visual para pemain menjadi popularitas, cerita hingga sinematografinya juga mendapat pujian.

Berikut ini lima rekomendasi drama Korea romantis terbaik dengan chemistry yang dibangun oleh pemeran membuat drakor lovers terbawa perasaan.

BACA JUGA:Awas Baper! 3 Drama Korea Romantis Terbaik yang Wajib Ditonton Bareng Pasanganmu

1. A Business Proposal


Drama Korea A Bussisnes Proposal--Liputan6.com

Drama Korea ini menceritakan tentang perjalanan cinta antara CEO dan pegawainya yang diawali dengan kebohongan.

Kang Tae Mu (Ahn Hyo Seop) merupakan CEO dari perusahaan yang didirikan kakeknya.

5 Rekomendasi Drama Korea Terbaik dengan Chemistry Pasangan, Sekaligus Bikin Baper

Ayu Ps

Ayu Ps


bacakoran.co – dari dulu hingga sekarang masih banyak diminati oleh berbagai kalangan.

hal ini mungkin banyak orang karena dalam drama korea memiliki alur cerita yang unik, genre bervariasi, hingga menawan dari para pemain.

dengan adanya beragam yang menarik, cerita yang tak biasa.

dan akting pemain dalam membangun chemistry membuat drama selatan ini membuat penonton terpesona.

dari sekian banyak judul drama yang dirilis setiap tahunnya, genre tetap menjadi pilihan utama penikmat drama. 

karena para pemain sangat mendalami karakter sehingga yang mereka bangun bisa membuat penonton terbawa perasaan.

selain visual para pemain menjadi , cerita hingga sinematografinya juga mendapat pujian.

berikut ini lima rekomendasi drama romantis terbaik dengan chemistry yang dibangun oleh membuat drakor lovers terbawa perasaan.

1. a business proposal


drama korea a bussisnes proposal--liputan6.com

drama korea ini menceritakan tentang perjalanan antara ceo dan pegawainya yang diawali dengan kebohongan.

kang tae mu (ahn hyo seop) merupakan ceo dari perusahaan yang didirikan kakeknya.

suatu hari, kang tae mu diminta oleh kakeknya untuk melakukan kencan buta.

kang tae mu seorang yang pecandu kerja pun kesal dan memutuskan untuk pergi ke buta menemui wanita itu, dan dia memutuskan untuk menikahinya.

ternyata wanita itu merupakan pegawainya yang bernama shin ha ri (kim se jeong).

shin ha ri berpura-pura menjadi jin young seo (seol in ah) karena sahabatnya inilah yang memintanya untuk menggantikan kecan butanya.

namun mereka pun satu persatu terbongkar.

penasaran dengan kisah cinta pegawai dan ceo ini?

2. goblin


drama korea goblin --okezone celebrity

drama ini menceritakan seorang goblin yaitu kim shin (gong yoo) yang merupakan militer goryeo yang meninggal secara tragis.

dia hidup abadi dikarenakan sebuah kutukan yang menimpanya, dan menjalani selama 900 tahun.

kemudia dia bertemu dengan ji eun tak (kim go-eun), seorang siswa sekolah menengah yang menghadapi penderitaan semenjak ditinggal orang tuanya dan bisa melihat hantu.

eun tak mengaku sebagai pengantin goblin yang bisa mewujudkan keinginan kim shin.

bagaimana akhir cerita cinta mereka?

3. full house 


drama korea full house--grid.id

drama korea satu ini dinilai memiliki alur cerita terbaik sepanjang masa. 

karakter han ji eun (song hye kyo) dan young jae (rain) berhasil membangun chemistry yang kuat. 

keduanya juga sempat dijodohkan oleh karena peran yang didalami.

menceritakan tentang terkenal korea selatan, young jae dan penulis naskah yaitu han jie eun.

keduanya terlibat dengan kontrak dan tinggal bersama di sebuah rumah dekat laut bernama full house.

meskipun awalnya sering bertengkar, mereka berdua akhirnya saling jatuh cinta namun tak ada yang mau mengakuinya duluan karena gengsi yang tinggi.

4. crash landing on you


drama korea crash landing on you--antara news

drama korea romantis satu ini berjudul crash landing on you.

drama ini pernah pada tahun 2020 lalu.

son ye jin dan hyun bin menjadi pemeran utama dalam drama ini.

diketahui bahwa pada saat syuting drama tersebut mereka belum resmi menikah.

karakter yoon se ri yang diperankan oleh son ye jin merupakan pewaris keluarga konglomerat yang berada di korea selatan.

lalu ia terjebak saat bermain paralayang dan mendarat di wilayah korea utara.

disaat itulah ia bertemu dengan ri jeong hyeok atau biasa disebut kapten ri.

peria tersebut merupakan perwira militer korea utara.

beruntung kapten ri tidak melaporkan keberadaan se ri, ia justru menyelamatkan dan menyembunyikannya.

5. descendants of the sun


drama korea descendants of the sun--asianwiki

siapa sih yang ga tau dengan drama satu ini.

descendants of the sun mengkisahkan tentang cerita cinta antara seorang ahli bedah dan seorang perwira pasukan khusus.

kang mo yeon oleh song hye kyo adalah ahli bedah kardiotoraks di rumah sakit haesung yang rupawan dan tegas. 

dia tidak pernah takut mengakui kesalahannya dan percaya bahwa kemampuan mengalahkan koneksi apa pun yang orang lain punya.

kehidupannya pun berubah setelah bertemu dengan kapten yoo si jin (song joong ki) yang merupakan pemimpin tim alpha. 

pria itu sangat peduli dan akan melindungi siapa pun yang membutuhkan bantuannya, sekalipun harus menentang atasannya.

itulah rekomendasi drama romantis untuk kamu yang ingin menonton bersama pasanganmu.

drama korea tersebut dijamin bakalan bikin kamu baper dengan peran yang dimainkan oleh tersebut.***

Tag
Share