bacakoran.co

Terungkap! Bermula dari Cubitan, Aghnia Punjabi ungkap Penganiaya Anaknya

Terungkap! Bermula dari Cubitan, Aghnia Punjabi ungkap Penganiaya Anaknya.gbr.bacakoran--

BACAKORAN.CO - Aghnia Punjabi, Selebgram yang telah dikenal oleh banyak orang. Namun, belakangan ini, namanya mencuat karena sebuah insiden tragis yang menimpa anaknya. Semua bermula dari bekas cubitan pada tubuh sang anak, kemudian Aghnia mulai curiga terhadap pengasuh yang menjaga anaknya sehari-hari.

Lantas bagaimana kronologi kejadian ini dan bagaimana pula Aghnia menghadapinya? Mari kita telusuri lebih lanjut.

Kronologi Kejadian

Pada Kamis, 28 Maret 2024, sekitar pukul 04.18 dini hari menjelang imsak, Aghnia menerima foto anaknya dalam keadaan luka lebam.

SEmentara itu pengasuh, yang dikenal dengan nama IPS, menyebut bahwa anak Aghnia mengalami cedera akibat jatuh.

Namun, Aghnia lantas tidak begitu saja mempercayainya dan memutuskan untuk menyelidikinya lebih dalam.

BACA JUGA:Ngeri, Pertikaian Israel vs Palestina Berimbas Pada Aksi Kekerasan Anak di Amerika

BACA JUGA:Wajah Anak Penuh Lebam, Aghnia Laporkan Sang Baby Sitter ke Pihak Berwajib Atas Penganiayaan! Ini Kronologinya

Melalui bantuan rekaman CCTV yang tersambung melalui ponselnya, Aghnia dan suaminya kemudian menemukan bukti bahwa anak mereka telah mengalami perlakuan kekerasan bahkan lebih serius.

Perlakuan tersebut mulai dari menjewer, memukul, bahkan menindih adalah bukti dari tindakan yang tercatat dalam rekaman CCTV tersebut.

Trauma Berat hingga Tindakan Hukum

Akibat dari kejadian ini, anak Aghnia mengalami trauma berat. Sementara itu IPS, sang pengasuh, telah diamankan dan dinyatakan sebagai tersangka dalam melakukan tindakan kekerasan.

Terkait dengan tindakan tersebut Hukum pun mulai berbicara.

IPS dikenakan Pasal 80 Ayat 2 UU RI Nomor 35 Tahun 2014 Subsider UU RI Nomor 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak dan kekerasan pada anak.

Dengan ancaman hukuman penjara hingga 5 tahun dan denda hingga Rp 100 juta telah menanti IPS.

BACA JUGA:Kasus Korupsi Harvey Moeis Rugikan Negara Rp271 Triliun, Pembelian Jet Pribadi untuk Anak Ikut di Sita...

BACA JUGA:Biadab! Kekejaman Pengasuh Terungkap, Aghnia Punjabi Ungkap Fakta di Balik Foto Anaknya yang Lebam

Terungkap! Bermula dari Cubitan, Aghnia Punjabi ungkap Penganiaya Anaknya

djarwo

djarwo


- , selebgram yang telah dikenal oleh banyak orang. namun, belakangan ini, namanya mencuat karena sebuah insiden tragis yang menimpa anaknya. semua bermula dari bekas cubitan pada tubuh sang anak, kemudian aghnia mulai curiga terhadap pengasuh yang menjaga anaknya sehari-hari.

lantas bagaimana kronologi kejadian ini dan bagaimana pula aghnia menghadapinya? mari kita telusuri lebih lanjut.

kronologi kejadian

pada kamis, 28 maret 2024, sekitar pukul 04.18 dini hari menjelang imsak, aghnia menerima foto anaknya dalam keadaan luka lebam.

sementara itu pengasuh, yang dikenal dengan nama ips, menyebut bahwa anak aghnia mengalami cedera akibat jatuh.

namun, aghnia lantas tidak begitu saja mempercayainya dan memutuskan untuk menyelidikinya lebih dalam.



melalui bantuan rekaman yang tersambung melalui ponselnya, aghnia dan suaminya kemudian menemukan bukti bahwa anak mereka telah mengalami perlakuan kekerasan bahkan lebih serius.

perlakuan tersebut mulai dari menjewer, memukul, bahkan menindih adalah bukti dari tindakan yang tercatat dalam rekaman cctv tersebut.

trauma berat hingga tindakan hukum

akibat dari kejadian ini, anak aghnia mengalami trauma berat. sementara itu ips, sang pengasuh, telah diamankan dan dinyatakan sebagai tersangka dalam melakukan tindakan kekerasan.

terkait dengan tindakan tersebut hukum pun mulai berbicara.

ips dikenakan pasal 80 ayat 2 uu ri nomor 35 tahun 2014 subsider uu ri nomor 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak dan kekerasan pada anak.

dengan ancaman hukuman penjara hingga 5 tahun dan denda hingga rp 100 juta telah menanti ips.

sementara aghnia, yang menyaksikan rilis kasus kekerasan terhadap anaknya ini di polresta malang, tidak dapat menyembunyikan kesedihannya.

perlu diketahui kalau anaknya, yang baru berusia 3 tahun, telah menjadi korban kekejaman yang tidak dapat terbayangkan oleh anghina.

atas kasus kekerasan tersebut anghina berharap semoga keadilan segera ditegakkan dan anaknya dapat segera pulih dari trauma ini.

kisah aghnia punjabi mengingatkan kita akan pentingnya memilih pengasuh dengan hati-hati dan selalu memantau kondisi anak-anak kita.

kita harus bersama-sama menjaga dan melindungi generasi muda dari segala bentuk kekerasan.

semoga anak aghnia segera pulih dan dapat beraktifitas seperti biasanya.

Tag
Share