Israel Cemas! Iran Luncurkan Drone Ke Wilayah Mereka, Pertanda Apakah Ini?
Israel Cemas! Iran Luncurkan Drone Ke Wilayah Mereka, Pertanda Apakah Ini?--Disway.id
Dikutip dari kantor berita Iran, IRNA, Israel meningkatkan kewaspadaan tinggi.
Setelah Teheran bersumpah akan membalas serangan udara menyusul pengeboman konsulat Iran di Suriah pada 1 April lalu.
BACA JUGA:Bikin Kaget, Ini Spesifikasi Drone Iran yang Digunakan untuk Serangan ke Israel pada 14 April 2024!
Sementara itu, media Israel melaporkan bahwa Pemerintah Israel pada Sabtu tanggal 13-4-2024.
Melarang acara dan aktivitas pendidikan di tengah ketakutan atas balasan Iran.
Selain itu, otoritas bandara juga mengumumkan penutupan wilayah udara.
Sementara puluhan pesawat berpatroli di udara.
BACA JUGA:Serangan Iran ke Israel dengan Puluhan Rudal dan Drone, Tel Aviv Heboh Langit Dipenuhi Kobaran Api!
BACA JUGA:Yordania Satu Satunya Negara Arab Yang Mendukung Israel, Kok Bisa?
Menurut Iran, serangan yang menewaskan tujuh penasehat militer mereka termasuk komandan Korps Garda Revolusi Iran (IRGC).
Merupakan pelanggaran hukum internasional dan Konvensi Wina.*