8 Fakta Menarik RA Kartini Pejuang Hak Perempuan Indonesia, Ternyata Jago Bahasa Asing Ini...

Fakta Menarik RA Kartini-Ilustrasi Gambar Tangkapan Layar Wikipedia-

BACAKORAN.CO - Hampir semua rakyat Indonesia mengenal RA Kartini sebagai sosok pahlawan perempuan Indonesia.

Namun kamu tau nggak sih beberapa fakta tentang RA Kartini.

Mungkin kamu belum tau hal-hal menarik lainnya tentang pahlawan Indonesia satu ini gais.

Yuk simak, banyak sekali lho hal menarik tentang RA Kartini.

Apalagi Raden Adjeng Kartini adalah sosok yang sangat penting dalam sejarah Indonesia.

BACA JUGA:Kagum Banget! Lirik dan Arti Lagu Ibu Kita Kartini Bikin Banyak Orang Terharu, Ternyata...

BACA JUGA:Makna Emansipasi Wanita Bagi RA Kartini! Perjuangan Masa Depan Perempuan Indonesia Melalui Pendidikan...

Terutama dalam perjuangan hak-hak perempuan.

Berikut adalah beberapa fakta menarik tentang RA Kartini.

1. Pendidikan dan Keterampilan Bahasa

Kartini mahir berbahasa Belanda, yang merupakan bahasa penjajah saat itu.


Tulisan Tangan RA Kartini-Iliustrasi Gamabr Arif Syaefudin/detikcom Baca artikel detiknews, -

Kemampuan ini memungkinkan Kartini untuk mengakses pendidikan dan literatur yang lebih luas.

BACA JUGA:Jangan Lewatkan, 10 Kuliner Khas Jepara yang Bikin Ketagihan dengan Rasa Unik dari Kota Kelahiran RA Kartini!

8 Fakta Menarik RA Kartini Pejuang Hak Perempuan Indonesia, Ternyata Jago Bahasa Asing Ini...

Yudha IP

Yudha IP


bacakoran.co - hampir semua rakyat indonesia mengenal sebagai sosok pahlawan perempuan indonesia.

namun kamu tau nggak sih beberapa fakta tentang ra kartini.

mungkin kamu belum tau hal-hal menarik lainnya tentang indonesia satu ini gais.

yuk simak, banyak sekali lho hal menarik tentang ra kartini.

apalagi raden adjeng kartini adalah sosok yang sangat penting dalam sejarah indonesia.

terutama dalam perjuangan hak-hak perempuan.

berikut adalah beberapa tentang ra kartini.

1. pendidikan dan keterampilan bahasa

kartini mahir berbahasa belanda, yang merupakan bahasa penjajah saat itu.


tulisan tangan ra kartini-iliustrasi gamabr arif syaefudin/detikcom baca artikel detiknews, -

kemampuan ini memungkinkan kartini untuk mengakses pendidikan dan literatur yang lebih luas.

serta berkomunikasi dengan tokoh-tokoh penting di luar negeri.

2. pebisnis dan pengrajin

kartini memiliki bengkel ukir kayu untuk para pemuda di rembang.

kriya ukir kayu ini menjadi tulang punggung perekonomian di jepara dan rembang.

menunjukkan bahwa kartini juga memiliki kepekaan terhadap pengembangan ekonomi lokal.

3. peninggalan dan museum

ada museum peninggalan kartini di jepara yang didirikan pada 30 maret 1975.


museum ra kartini-ilustrasi gambar youtube cafe 54-

museum ini berisi benda-benda peninggalan kartini dan warisan budaya yang ada di jepara, jawa tengah.

4. pengakuan internasional

nama kartini diabadikan sebagai nama jalan di beberapa kota di belanda.

seperti utrecht, amsterdam, dan haarlem, sebagai pengakuan atas perjuangannya.

5. keluarga dan latar belakang

kartini adalah anak ke-5 dari 11 bersaudara kandung dan tiri.

dari semua saudara kandungnya, kartini adalah anak perempuan yang tertua.

6. keterampilan memasak

kartini jago masak dan sempat menulis resep masakannya dalam aksara jawa.

hal ini menunjukkan kecintaannya terhadap budaya dan tradisi lokal.

7. peran dalam agama

kartini juga dikenal sebagai juru dakwah agama islam.

hal ini pun menunjukkan bahwa beliau tidak hanya fokus pada isu sosial.

tetapi juga pada pengembangan spiritual masyarakat.

8. buku "habis gelap terbitlah terang"

buku yang berisi kumpulan surat-surat kartini, "habis gelap terbitlah terang".

menjadi salah satu karya yang paling dikenal dan telah diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa.

kartini tidak hanya menjadi simbol emansipasi wanita di indonesia, tetapi juga inspirasi bagi banyak orang untuk terus berjuang demi kesetaraan dan keadilan sosial.

semangatnya yang tak kenal lelah dalam memperjuangkan hak-hak perempuan telah membuat namanya dihormati dan diingat hingga hari ini.

Tag
Share