bacakoran.co

5 Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan, Nomor 5 Bisa Memperlancar Pencernaan Karena...

manfaat mengkonsumsi buah sirsak bagi kesehatan tubuh--Disway.id/Sumeks.co

5 Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan, Nomor 5 Bisa Memperlancar Pencernaan Karena...

Desta

Desta


bacakoran.co -  tahukah kamu bahwa sekitar 200 gram buah sirsak terdapat sekitar 100 sampai 130 kalori, loh .

tak hanya itu aja gays, buah menyehatkan ini juga mengandung beberapa penting lainnya, termasuk serat, karbohidrat, protein, vitamin b, c, magnesium, kalsium, dan kalium.

belum lagi dengan adanya folat, antioksidan, zat besi, dan zinc membuat makanan ini sangat baik untuk kesehatan tubuhmu.

berkat semua nutrisi tersebut, buah ini menawarkan berbagai untuk mendukung kesehatan tubuh, seperti:

1. mengurangi peradangan

ini memiliki sifat antiinflamasi, peneliti percaya bahwa sifat ini efektif untuk mengurangi inflamasi sekaligus mencegah berbagai gangguan kesehatan.

karena berbagai kondisi termasuk arthritis, hipertensi, dan asam urat. 

walau sejauh ini belum bisa didapatkan kesimpulan yang akurat terkait efektivitas dari buah ini sebagai pilihan pengobatan alternatif selain medis. 

2. menghambat pertumbuhan sel kanker

dalam , terdapat berbagai senyawa antikanker termasuk antioksidan.

ekstrak buah maupun daun sirsak dapat mencegah pembentukan sel kanker, seperti kanker mulut, ginjal, hati, usus besar, prostat, dan payudara.


daun sirsak pembawa sejuta kebaikan bagi kesehatan tubuh --genpi.co

manfaat daun sirsak secara spesifik bisa kamu baca pada artikel .

3. meningkatkan imunitas tubuh

manfaat buah sirsak untuk kesehatan tubuh selanjutnya adalah meningkatkan imunitas tubuh.

ini berkat kandungan antioksidan dan vitamin c yang ada pada buah tersebut yang efektif untuk menangkal radikal bebas yang menjadi pemicu munculnya infeksi pada tubuh. 

selain itu, kandungan tersebut juga baik untuk mengurangi potensi munculnya berbagai masalah kesehatan kronis, termasuk hipertensi dan penyakit kencing manis. 

4. buah sirsak untuk mencegah infeksi

penelitian menyebutkan bahwa ekstrak dari buah sirsak secara efektif mampu mematikan virus, parasit, dan bakteri.

selain itu, dukungan nutrisi lain pada buah ini bisa meningkatkan kekebalan tubuh dan mempercepat pemulihan pada tubuh setelah mengalami infeksi. 

5. melancarkan sistem pencernaan

buah sirsak mengandung air dan serat dalam jumlah yang tinggi, sehingga sangat baik untuk menjaga kesehatan sistem dan saluran pencernaan supaya tetap bekerja secara optimal. 

mengonsumsi buah-buahan secara rutin, tak terkecuali buah sirsak turut membantu mencegah dan mengatasi sulit buang air besar.

walaupun mungkin buah ini lumayan sulit untuk ditemukan di perkotaan, tapi kamu masih dapat mencoba membeli hasil ekstark dari buah tersebut.

itulah beberapa manfaat dari mengkonsumsi buah sirsak, apakah kamu tertarik untuk mencobanya?

Tag
Share