Peugeot Angkat Kaki dari Indonesia, Bagaimana Nasib Pemilik Mobil dan Servis ke Depan?
Peugeot resmi angkat kaki dari Indonesia, tidak lagi menjual mobil baru sejak Kamis, 2 Mei 2024 dan hanya menyediakan layanan purnal jual bagi konsumen.--
Sebagai Authorized Peugeot Service Center, pihaknya tetap berkomitmen untuk memberikan layanan aftersales termasuk perawatan, perbaikan kendaraan, klaim garansi hingga jaminan ketersediaan suku cadang.
“Dengan tingkat pelayanan yang sama seperti sebelumnya," cetusnya.
BACA JUGA:Siap-Siap! Mobil dan Motor Dilarang Isi Pertalite, Ini Daftar Mereknya...Punya Kamu?
Pemilik mobil Peugeot di Indonesia dapat memperoleh layanan aftersales di empat bengkel resmi yang tersisa:
1. Peugeot Sunter (Jakarta)
2. Peugeot Cilandak (Jakarta)
3. Peugeot Solo
BACA JUGA:Avanza dan Innova Minggir Dulu, Ini Raja Mobil Terlaris 2024, Berikut Penjualan Unit Tertinggi..
4. Peugeot Surabaya
Rokky pun menjelaskan bahwa layanan home service Peugeot masih tetap berlaku seperti biasanya.
Sebelum meninggalkan Indonesia, Peugeot menjual tiga model SUV, yakni 2008, 3008, dan 5008.